Suara.com - Berbagai kabar mewarnai industri hiburan Hollywood sepanjang tahun 2022. Beberapa di antaranya sukses menggemparkan publik.
Tak jauh berbeda dengan entertainment Tanah Air, para artis Hollywood terkadang juga membawa kabar mengejutkan. Ada juga sejumlah kejadian menggemparkan yang bakal membekas di ingatan netizen.
Lantas kabar dari artis Hollywood mana saja yang paling menggemparkan sepanjang tahun 2022? Simak ulasannya di bawah ini.
1. Selena Gomez vs Hailey Bieber
Oktober lalu, publik digemparkan oleh Selena Gomez dan Hailey Bieber berfoto bersama saat menghadiri gala Academy Museum of Motion Picture di Los Angeles. Hailey kerap dituduh merebut Justin Bieber dari Selena.
2. Justin Bieber Sakit
Justin Bieber sendiri membuat banyak orang sedih lantaran membatalkan tur konser bertajuk Justice World Tour 2022 karena masalah kesehatan mental dan fisik, termasuk Indonesia.
3. Pengakuan Victoria Beckham
Kalau Victoria Beckham sukses menggemparkan publik lantaran blak-blakan soal urusan ranjang, dengan menyebut ukuran alat vital sang suami, David Beckham sebesar pipa knalpot traktor.
Baca Juga: Terjerat Skandal Perselingkuhan, Behati Prinsloo dan Adam Levine Sudah Tampil Mesra Lagi di Publik
4. Skandal Perselingkuhan Adam Levine
Adam Levine pentolan Maroon 5 dikabarkan berselingkuh dengan selebgram bernama Sumner Stroh saat istrinya, Behati Prinsloo sedang hamil.
5. Kasus Amber Heard
Pada November lalu terungkap bahwa Amber Heard sering buang air besar di pinggir jalan sehingga membuat membuat tetangganya kesal. Amberd tak sadar karena mabuk berat.
6. Selena Gomez vs Francia Raisa
Selena Gomez juga sempat dikabarkan berselisih paham dengan pendonor ginjal sekaligus sahabatnya, Francia Raisa. Ucapan Selena tentang teman membuat Francia tersinggung.
Berita Terkait
-
Kisah Memalukan Artis Hollywood Terkenal, Nyaris Buang Air Besar Saat Telanjang Bulat di Atas Panggung!
-
7 Artis Hollywood Punya Klub Sepak Bola, Kini Menjadi Tajir Melintir, Bisa Jadi Contoh Investasi Masa Depan
-
Terjerat Skandal Perselingkuhan, Behati Prinsloo dan Adam Levine Sudah Tampil Mesra Lagi di Publik
-
Tak Peduli Isu Perselingkuhan, Adam Levine dan Behati Prinsloo Naik Jet Pribadi ke Las Vegas
-
Mantan Istruktur Yoga Adam Levine Ngaku Jadi Korban Pesan Genit: Dia Memperlakukanku Seperti Sampah Bekas
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
Terkini
-
Misteri Kematian Lula Lahfah: Rintihan Tengah Malam dan 2 Fakta Lainnya
-
LMKN Dilaporkan ke KPK, Piyu Padi: Bukti Keresahan Musisi Sudah Memuncak
-
Gaya Mewah Hilang? Sandra Dewi Tampil Sederhana Usai Harvey Moeis Dihukum 20 Tahun
-
Bantah Mitos GERD di Kasus Lula Lahfah, Dokter Spesialis Jantung Skakmat Netizen
-
Keanu AGL Kecewa Ramai Isu Lula Lahfah Meninggal Akibat Overdosis
-
Pakai Dresscode Hitam, Keanu AGL Tak Menyangka Jadi Salam Perpisahan untuk Lula Lahfah
-
Profil Lucky Element, Meninggal Dunia di Usia 49 Tahun
-
Gabung Ariel NOAH, Raline Shah hingga Arya Saloka Dikabarkan Bintangi Film Dilan ITB 1997
-
Teddy Pardiyana Minta Legalitas Warisan Demi Sekolah Bintang, Sule Heran: Pakai Dokumen Ahli Waris?
-
Apa Itu Kolonoskopi? Prosedur Kesehatan yang Dijalani Lula Lahfah Sebelum Meninggal Dunia