Suara.com - Nama Aliando Syarief sudah tak asing lagi di jagat hiburan Tanah Air. Peran pertamanya muncul di FTV Si Gundul Bocah Petir pada 2008.
Meski mendapatkan peran utama, namanya tak langsung dikenal luas.
Aliando Syarief juga sempat mengikuti ajang pencarian bakat bersama dengan grup musiknya lewat Indonesia Mencari Bakat dan Indonesia's Got Talent.
Namun, ia belum beruntung di ajang itu dan kembali menekuni dunia akting.
Aliando Syarief kemudian membintangi beberapa sinetron dan film Garuda di Dadaku. Namanya mulai melejit ketika membintangi sinetron Ganteng-ganteng Serigala.
Saat berada di puncak kariernya, Aliando Syarief justru menghilang dari peredaran. Belakangan diketahui, ia ditipu, mengalami pencucian otak hingga mengidap OCD ekstrem.
Lebih lanjut, berikut interview jatuh bangun Aliando Syarief dalam berkarier.
Gimana rasanya comeback akting setelah tiga tahun vakum?
Gue balik dari kasus kriminal yang menimpa gue. Jadi sangat berbangga juga walau kasusnya belum selesai, gue bisa lolos dari sana dan kembali berkarya.
Baca Juga: 5 Penyebab OCD, Bagaimana Seseorang Bisa Kena Obsessive Compulsive Disorder?
Titik terendah selama berkarier itu ketika mengalami brain wash atau gimana?
Itu musibah sih bukan bikin gue drop, down, atau ngerasa gue sampah atau gimana. Ini gue sekarang bener-bener lagi berusaha untuk mendapat keadilan dari brain washing itu.
Sekarang target hidup seperti apa setelah rugi cukup banyak?
Sekarang bekerja aja, yang penting fokus dan ada kesibukan.
Lalu kalau kasus kemarin bukan titik terendah di hidup kamu, lantas kapan itu terjadi?
Terendah gue itu ketika gue mulai ini semua dari nol. Awal-awal merintis karier. Mungkin gue udah melewatin masa-masa itu, gue keluar dari SMA, nggak tahu bisa mempertanggungjawabkan itu atau nggak, sekarang tinggal jalanin aja.
Berita Terkait
-
Optimis Sejarah Bakal Terulang, Aliando Syarief Yakin Prancis Juara Piala Dunia 2022
-
Baru Sekali Pacaran, Aliando Syarief Ngaku Mantannya Aktris, Netizen Auto Julid: Mantan Sudah Kaya Baru Diakui
-
Gangguan Mental yang Diderita Aliando Syarief Ternyata Berawal dari Pencucian Otak
-
Cerita Aliando Syarief Syuting Film Argantara, Butuh 7 Hari untuk 1 Adegan!
-
Ciuman dengan Natasha Wilona di Film Argantara, Aliando Syarief Gak Grogi: Langsung Sikat
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Pertentangan Batin Acha Septriasa, Antara Karier di Indonesia atau Kebahagiaan Anak di Australia
-
Sinopsis Film Penerbangan Terakhir: Cinta, Godaan, dan Gairah di Balik Kokpit
-
Sinopsis Drama Korea Dynamite Kiss, Tayang Perdana 12 November
-
Asal-usul Lagu Hampa, Momen Pilu Ari Lasso Kehilangan Anak dalam Kandungan
-
Sinopsis Wicked: For Good, Akhir Epik Persahabatan Elphaba dan Glinda di Negeri Oz
-
Hellboy (2004) Tayang Malam Ini di Trans TV, Simak Fakta Menariknya yang Jarang Orang Tahu
-
Aqeela Calista Sekolah Di Mana? Sukses Borong 4 Piala SCTV Awards 2025!
-
Transformasi Marion Jola: dari Malas Olahraga hingga Jadi Inspirasi Body Goals, Ini Rahasianya
-
Agak Sensitif, Acha Septriasa Sempat Ragu Tampil di Film Air Mata Mualaf
-
Belum Move On, Gus Miftah Sentil Lagi Netizen Soal Kontroversi Viral Es Teh