Suara.com - Winter Aespa genap berusia 22 tahun tepat pada saat pergantian tahun. Ya, member Aespa yang pertama kali dikenalkan pada publik ini lahir di tanggal 1 Januari 2001 di Busan, Korea Selatan.
Ulang tahun Winter dirayakan oleh para member Aespa dan juga penggemarnya di seluruh dunia.
Sejak debut sampai saat ini, Winter menjadi salah satu member Aespa yang fancamnya paling banyak ditonton. Sosoknya sangat dikenal karena suara serta wajah imutnya di berbagai kesempatan.
Nama Winter pun trending selain karena berita ulang tahunnya juga karena penampilannya yang memukau bersama artis SM Entertainment.
Seperti diketahui Winter baru saja tampil di SMCU Palace yang diselenggarakan SM untuk sambut tahun baru. Bukan cuma Winter, taggar #SMCU_Palace pun juga jadi trending di Twitter.
Lepas dari itu, ada banyak fakta menarik Winter Aespa yang akan membuat banyak orang semakin jatuh cinta padanya. Nggak percaya? Simak deretan faktanya yang sudah dihimpun berikut ini.
1. Winter merupakan member dengan tubuh terpendek selain NingNing dalam grup Aespa. Tinggi badan Winter yang bergolongan darah A ini adalah 165 cm.
2. Winter yang memiliki nama asli Kim Min Jeong merupakan anak bungsu dalam keluarganya. Ia punya kakak laki-laki yang usianya dua tahun lebih tua darinya.
3. Awalnya Winter ingin menjadi aktris ketika memutuskan terjun ke panggung hiburan. Tapi karena suka bernyanyi dan menari. Ia berubah pikiran dan mantap menjadi idol.
Baca Juga: GOT the beat Siap Comeback dengan Mini Album Pertama Bertajuk 'Stamp On It'
4. Winter adalah member pertama yang dikenalkan kepada publik sebagai anggota Aespa setelah SM merilis teaser tentang girl grup baru mereka.
5. Winter menjadi trainee di SM Entertainment pada usia remaja yaitu 15 tahun pada 2016 silam. Ia pun pindah dari Busan ke Seoul setelah orangtuanya memberikannya izin.
6. Setelah jadi trainee selama 4 tahun lamanya, Winter berhasil debut pada 2020. Winter bersama tiga member Aespa lain sukses dengan debutnya dan menjadi girl grup yang dijuluki rockie monsters.
7. Usai debut dengan Aespa, banyak yang menyebut jika Winter terlihat mirip dengan seniornya, Taeyeon SNSD.
8. Semasa masih menjadi peserta pelatihan di SM Entertainment, Winter memiliki banyak nama panggilan dari para staf.
9. Awalnya ada beberapa nama yang dipilih oleh SM Entertainment sebagai nama panggungnya. Seperti Millie, Youngwon, dan Moa.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Pilih Cerai dari Ridwan Kamil, Atalia Praratya Ungkap Harapan Baru di 2026
-
Rumah Keluarga dan Mobil Jadi Sasaran, Sherly Annavita Buka Rekaman CCTV Aksi Teror
-
Virzha hingga Zealous Meriahkan Pesta Tahun Baru Bertema Rock di Grand Sahid Jaya
-
Bahas 'Money Laundry' Jenderal Polisi, Pandji Pragiwaksono Bercanda Bawa-Bawa Nama Raffi Ahmad
-
Selamat! Frislly Herlind Dilamar Sang Kekasih
-
Liburan ke Jepang Tanpa Bawa Anak Angkat, Kiky Saputri Ungkap Faktanya
-
Inara Rusli dan Insanul Fahmi Rujuk, Wardatina Mawa Ikhlas Sambut Tahun Baru 2026
-
Resmi Jadi Duda Setelah Gagal Cerai Berkali-kali, Andre Taulany Ngebet Nikah Lagi di 2026
-
Nama Anak Steffi Zamora Terinspirasi dari Almarhumah Laura Anna?
-
4 Fakta BTS Comeback Maret 2026, Konsep Album Baru dan Sinyal Tur Dunia