Suara.com - Para penyanyi perempuan ini langsung mencuri perhatian saat mereka mengunggah fotonya menggunakan hijab.
Penampilan mereka pun langsung bikin pangling pasalnya orang lebih sering melihat mereka menggunakan pakaian terbuka.
Nah siapa saja penyanyi dangdut yang bikin pangling saat menggunakan jilbab? Berikut rangkumannya.
1. Lesty Kejora
Lesty Kejora menjadi salah satu penyanyi dangdut yang tampil mengenakan hijab. Gaya hijab anti just milik Lesty juga kerap membuat penonton iri. Jebolan Dangdut Academy ini juga memiliki beberapa jenis gaya hijab untuk digunakan saat kerja maupun saat santai.
2. Via Vallen
Tampil manis saat mengenakan hijab, seperti inilah potret Via Vallen yag tengah menyapa penggemar melalui akun media sosialnya.
3. Cita Citata
Bikin penampilan makin manis, gaya Cita Citata pakai kerudung hitam ini cukup simple membuat penampilannya bikin pangling.
Baca Juga: 5 Fakta Lesti Kejora Gagal Tampil di Acara HUT Indosiar, Pilih Fokus Perbaiki Diri
4. Siti Badriah
Jarang pakai hijab, Siti Badriah juga tampak manglingi saat mengenakan kerudung dan abaya berwarna serba hitam saat menjalankan ibadah umroh.
Meski pakai hijab hanya untuk acara tertentu, namun sepertinya momen Ayu Ting Ting hijab justru menjadi sesuatu yang ditungu-tunggu oleh penggemarnya.
6. Zaskia Gotik
Unggahan Zaskia Gotik di media sat tampil tertutup juga sukses mencuri perhatian warganet. Jadi terlihat lebih anggun, ya?
Berita Terkait
-
Lesti Kejora Dilabeli 'Tukang Nyinyir', Iis Dahlia: Jangan Pada Marah
-
Iis Dahlia Bongkar Sifat Asli Lesti Kejora saat Off Camera: Tukang Nyinyir
-
Tak Terima Kasus KDRT Diungkit Lagi, Rizky Billar Bakal Tempuh Jalur Hukum?
-
Raisa dan Ayu Ting Ting Duet Satu Panggung, Warganet: Duo Single Mom Hebat!
-
Satu Panggung, Raisa Ungkap Kesamaan dengan Ayu Ting Ting
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Hyun Bin Ungkap Kisah di Balik Karakter Baek Ki Tae di Drakor Made in Korea
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi