Suara.com - Rhoma Irama menggebrak dunia K-Pop dengan aksi panggungnya. Sang raja dangdut menyanyikan lagu BTS berjudul Butter di ulang tahun Indosiar beberapa waktu lalu.
Rhoma Irama tampil satu grup bersama bandnya, Soneta, dan tampil cukup memukau. Kendati agak tersendat di bagian lirik, hal itu tak membuat penonton berhenti bertepuk tangan.
Cuplikan video penampilan Rhoma Irama lantas diunggah ulang @infia_showbiz. Sejak tadi malam, sudah lebih dari 300.000 penonton yang menyaksikannya di video tersebut.
"Rhoma Irama haraboji (kakek) saranghae (aku mencintaimu)," tulis admin, Rabu (11/1/2023).
Warganet yang menyaksikan video Rhoma Irama ikut memberikan pujian. Bahkan mereka ada yang mengganti singkatan Bangtan Sonyeondan.
"BTS = Bangtan Soneta," kata @abi*****.
"Tinggal nunggu BTS bawain Keramat," sahut @dew*****.
Lainnya juga ada yang salah fokus ke make up di wajah Rhoma Irama.
"Nyanyinya sih BTS ya, cuma ya makeup ya nggak usah cosplay jadi putih. Kocak nih MUA nya, pak Haji didempul gitu kan kasihan, jadi abu-abu," kata @nia*****.
Baca Juga: Heboh Ridho Rhoma Dikabarkan Menikah, Begini Respons Rhoma Irama
"Saya pun melihatnya demikian," timpal @rin*****.
Berita Terkait
-
Heboh Ridho Rhoma Dikabarkan Menikah, Begini Respons Rhoma Irama
-
Rhoma Irama Bakal Bawakan Lagu Boyband BTS di HUT Indosiar
-
Indosiar Hadirkan 300 Artis di Konser Ulang Tahun ke-28, Ada Agnez Mo hingga Rhoma Irama
-
Pakai Narkoba Hal Sepele buat Rhoma Irama, Baru Marah Besar Kalau Ridho Rhoma Pindah Agama
-
Resmi Dirilis Duet Rhoma Irama dan Elvy Sukaesih, Cinta dalam Khayalan, Nikmati Lagunya di Sini
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Dilaporkan ke Polisi, Pandji Pragiwaksono Jelaskan Kondisinya
-
'Rezeki Anak Saleh' Sindiran Pandji Pragiwaksono soal Tambang yang Bikin NU dan Muhammadiyah Murka?
-
Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
-
Kasus Perantara Calon Akpol, Adly Fairuz Terancam Jadi Tersangka
-
Ridwan Kamil Wajib Nafkahi Putri Semata Wayangnya Zahra Rp20 Juta per Bulan Usai Bercerai
-
Heboh Nagita Slavina Diduga Makan Ramen Nonhalal
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Perlu Wali Nikah, Ceramah Ustaz Khalid Basalamah Kembali Viral
-
Ibrahim Risyad Dihujat di Sosmed, Salshabilla Adriani Pilih Tutup Kolom Komentar
-
Beli Tiket Film Penerbangan Terakhir di M-Tix, Ada Promo Buy 1 Get 1 Free
-
Nadin Amizah Alami Gangguan Saraf Langka, Kualitas Vokal Turun Drastis