Suara.com - Wulan Guritno sering menjadi sorotan publik karena foto-foto seksinya bersama kekasih, Sabda Ahessa. Kali ini, janda tiga anak itu kembali menunjukkan foto seksi mengenakan kemeja putih transparan.
Dalam unggahannya itu, Wulan Guritno mengatakan dirinya suka semua hal yang transparan dan terbuka.
Namun, Wulan Guritno juga menjelaskan transparan adalah terbuka menjadi diri sendiri, supaya orang lain yang melihat merasa aman.
Wulan Guritno menyukai semua hal yang transparan, baik dalam keluarga, pekerjaan maupun hubungan dengan kekasih.
"Soalnya aku punya ekspektasi transparan dalam banyak hal, dalam hal keluarga, pekerjaan, pertemanan. Pokoknya, semuanya pengen transparan apalagi ke pacar," kata Wulan Guritno.
Dalam keluarga, ibu Shalom Razade ini senang semua orang di sekitarnya terbuka akan hal-hal yang disukai dan tidak.
"Dalam keluarga, apapun dibahas terbuka dan to the point. Kalau ada yang enggak aku suka, aku bilang daripada disimpan sendiri," katanya.
Wulan Guritno juga berusaha terbuka apa adanya terhadap teman-temannya, supaya mereka selalu satu frekuensi.
"Sama teman, aku juga selalu transparan apa adanya. Aku nggak mau jadi orang lain, nanti ketemunya orang-orang yang nggak sefrekuensi," ujar perempuan 41 tahun ini.
Baca Juga: Ferry Irawan Meratapi Kesedihan di Sel Tahanan, Memohon Minta Damai ke Venna Melinda
Begitu pula dalam pekerjaan, Wulan Guritno sebagai public figure berusaha terbuka supaya orang-orang tidak berpikiran negatif.
Namun, warganet menilai Wulan Guritno terlalu transparan dalam hal berpakaian, terutama pada kekasihnya.
"Sebegitu transparannya sampai-sampai pakaian pun kau buat transparan ke pacar dan orang lain hareuh Wulan Wulan," kata akun @febriansyah****.
"Transparan itu menggoda ya Mbak Wulan Guritno," ujar akun @ladawd**.
"Baju juga suka transparan," komentar akun @triyanti4**.
Berita Terkait
-
Bukan Gading Marten atau Axton Salin, Luna Maya Ternyata Dipacari Lelaki Bule Hampir 3 Tahun
-
Luna Maya Klarifikasi Hubungannya dengan Bos Indofood Axton Salim, Beneran Pacaran?
-
Hadiri Acara Festival Film di Jeddah, Luna Maya Didekati Sultan Arab Hingga Bertukar WhatsApp
-
9 Potret Artis Usia 40-an Liburan ke Bali, Gaya Wulan Guritno Paling Banyak Disorot
-
5 Artis Terlihat Seksi Kenakan Naked Dress, Baju Transparan yang Mulai Populer di Tanah Air
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement