Suara.com - Di tengah kasus KDRT Ferry Irawan pada Venna Melinda, muncul kabar Verrell Bramasta dijebloskan penjara karena melakukan kekerasan pada wartawan.
Isu ini dikabarkan oleh video dari kanal Youtube Vemi Liar berjudul "RIBUT DENGAN WARTAWAN HARI INI VERRELL DIJEBLOSKAN PENJARA, VENNA MELINDA BERIKAN PESAN?" hari ini, Minggu (22/1/2023).
Video tersebut menampilkan foto Verrell Bramasta mengenakan baju oren khas tahanan dan didampingi oleh tiga polisi seolah sedang konferensi pers.
Narator dalam video mengatakan foto tersebut membuat orang beranggapan bahwa Verrell Bramasta melakukan tindak kriminal yang menjebloskannya ke penjara.
"Isu Verrell Bramasta dipenjara 20 hari itu karena melakukan kekerasan kepada wartawan suatu media," kata narator dalam video tersebut.
Penjelasan
Faktanya, foto Verrell Bramasta mengenakan baju tahanan itu diambil ketika prosea syuting sinetron.
Bahkan, foto tersebut sudah berkali-kali viral seolah Verrell Bramasta sedang terseret suatu kasus.
Video itu juga hanya menampilkan foto-foto Verrell Bramasta dan Venna Melinda ketika mengurus masalah KDRT didampingi oleh Hotman Paris.
Baca Juga: Panas! Kubu Ferry Irawan Sebut Pihaknya Punya Senjata Ampuh untuk Lawan Venna Melinda
Kesimpulan
Karena itu, kabar Verrell Bramasta dipenjara karena melakukan kekerasan adalah berita bohong atau hoax.
Berita Terkait
-
Ferry Irawan Bantah KDRT Venna Melinda, Netizen: Kok Bisa Berdarah Hidungnya Bang, Kenapa?
-
Bantah Bakal Damai dan Rujuk dengan Ferry Irawan, Venna Melinda : Saya Akan Mengajukan Perceraian
-
Polisi Siap Konfrontasi Venna Melinda dengan Ferry Irawan, Benarkah Akhirnya Mereka Damai?
-
Rekan Artis dan Warganet Dukung Venna Melinda Gugat Cerai Ferry Irawan Tersangka KDRT
-
7 Artis Pria yang Gak Jaim Lakukan Pekerjaan Rumah Tangga, Ternyata Salah Satunya Ferry Irawan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Tarung Sarung di Vidio: Pertarungan Harga Diri dan Cinta dalam Tradisi Budaya
-
Bloodshot Malam Ini: Vin Diesel Bangkit dari Kematian dan Jadi Robot dengan Kekutan Super
-
Mantan Mertua Koar-Koar, Spil Cucunya Saksikan Perzinaan Inara Rusli di Rumah