Suara.com - Artis Nikita Mirzani mengancam akan melaporkan Bunda Corla ke polisi. Kali ini berkaitan dengan uang sawerannya buat sang selebgram yang mencapai Rp 100 juta.
Awalnya, dia menagih Bunda Corla untuk segera mengembalikan uang pemberiannya.
"Saya sudah sering sekali memberi tanpa meminta kembali. Kalau ditotalin sudah miliaran rupiah dan selalu pakai tabungan pribadi saya. Tapi untuk kasus Kong Idrus, saya minta kembali kenapa?" ujar Nikita Mirzani di Instagram Story pada Senin (23/1/2022)
"Sudah keluar dari mulut dia uang saya haram dan memberikan makan anak-anak saya dengan uang haram. Banyak lagi yang keluar dari mulut Kong Idrus si pecandu narkocoy," sambungnya lagi.
Sampai akhirnya Nikita Mirzani memberikan waktu kepada Bunda Corla buat transfer balik. Jika tidak, dia mengancam akan lapor polisi.
"Saya akan memberikan waktu paling lambat 2x24 jam. Kalau tidak dikembalikan saya pastikan, saya akan lapor polisi dengan semua bukti yang saya punya," kata Nikita Mirzani.
Selanjutnya, janda tiga anak ini menyinggung perihal hoaks dan fitnah yang dilontarkan Bunda Corla..
"Saya selalu memberikan pelajaran kepada siapapun yang melihat live Instagram saya. Kalau mau cekcok mulut di sosial media silakan. Asal semua yang dikeluarkan bisa dipertanggungjawabkan," tutur Nikita Mirzani.
"Bukan menyebar hoaks atau fitnah demi mendapatkan simpati dari netizen jelata. Dan memberikan ruang agar pengikut ikut membully, fitnah kepada saya," imbuhnya.
Baca Juga: Bunda Corla Mengaku Melihat Olga Syahputra Tertawa Usai Kunjungi Makamnya
Sebagai penutup, Nikita Mirzani masih mendesak agar uangnya segera dikembalikan secara penuh.
"Kong Idrus pasti baca ini. Jangan kau terus-terusan menelan ludahmu sendiri. Buktikan kalau kau memang mau kembalikan uang saya yang kau bilang uang itu haram. Jangan cuma ngomong ini itu saja, yang kau bisa Kong," tandasnya.
Berita Terkait
-
Farhat Abbas Kecam Goyang Brutal Bunda Corla, Bakal Laporkan ke Polisi jika Tak Segera Pulang ke Jerman
-
Pacar Bule Nikita Mirzani Resmi Mualaf, Fitri Salhuteru: Semoga Berjodoh dan Jadi Imam yang Baik untuk Nikita
-
Ngeri, Nikita Mirzani Bilang Pasti Masuk Neraka? Ini Hadits Hukuman Paling Ringan
-
Bunda Corla Mengaku Melihat Olga Syahputra Tertawa Usai Kunjungi Makamnya
-
Ragil Mahardika Beri Penjelasan Soal Pajak Bunda Corla, Netizen: Si Niki Auto Pucet Denger Ini
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH