Suara.com - Lia Ladysta memantapkan hati mengajukan perceraian atas suaminya, Munawir Nadjib. Berkas perceraian telah didaftarkan ke Pengadilan Agama Jakarta Selatan pada Senin, 6 Februari 2022.
Lia Ladysta, melalui kuas hukumnya, Deolipa Yumara, menerangkan alasan perceraian kepada Munawir Nadjib. Ini karena suaminya yang hobi melakukan judi hingga diduga melakukan korupsi.
"Jadi uang bank Rp 27 miliar dipakai main judi online," kata Deolipa Yumara ditemui di Pengadilan Agama Jakarta Selatan pada Senin (6/2/2023).
Deolipa Yumara menambahkan, pihak bank juga menelusuri kasus ini. Ditemukan informasi bahwa uang tersebut ditransfer ke bandar judi online.
"Ini permainan judi slot. Karena uangnya langsung dari bank ke bandar," jelas Deolipa Yumara.
Atas kasus dugaan korupsi ini, suami Lia Ladysta telah ditahan pihak kejaksaan.
Lia Ladysta pun dalam posisi tidak mau terlibat dalam kasus suaminya. Dalam pengakuannya, mantan personel Trio Macan ini tidak pernah menerima uang hasil dugaan korupsi tersebut.
"Jangan sampai mbak Lia terseret secara pidana, kan dia nggak tahu persoalannya," kata Deolipa Yumara.
Ini pula yang menjadi alasan Lia Ladysta mantap berpisah. "Mengajukan cerai, supaya terhindar dari rentetan pidana," pungkas pengacara Lia Ladysta ini.
Baca Juga: Lia Ladysta eks Trio Macan Diam-Diam Gugat Cerai Suami
Berita Terkait
-
Lia Ladysta eks Trio Macan Diam-Diam Gugat Cerai Suami
-
ProAktif Gerak Cepat Cari Personel Baru Trio Macan, Profilnya Tak Main-Main
-
Lia Ladysta Unggah Potongan Video Jokowi, Warganet: Awas Dilaporin
-
Jam 7 Malam Nanti, Grand Final Bintang Suara Digelar
-
Grand Final Bintang Suara Digelar di Swiss-Belhotel Pondok Indah Jakarta
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Raket vs iPhone, Beda Kelas Hadiah Salshabilla Adriani dan Ibrahim Risyad Jadi Sorotan
-
Sinopsis Love Between Lines, Dracin Terbaru Tayang Januari 2026 di iQIYI
-
Meninggal di Tempat Pijat, Ayah Venna Melinda Ternyata Punya Riwayat Sakit Jantung
-
5 Kronologi Kasus Richard Lee vs Doktif, Saling Lapor Berujung Tersangka
-
Sukses di Box Office, The Housemaid Resmi Garap Sekuel Berjudul The Housemaids Secret
-
Mosul Malam Ini di Trans TV: Potret Brutal dan Otentik Perjuangan Tim SWAT Irak Melawan ISIS
-
Tubuh Mendadak Kaku, Kronologi Lengkap Meninggalnya Ayah Venna Melinda di Tempat Pijat
-
Sempat Merasa Tertekan, Wavi Zihan dan Angga Yunanda Curhat Sulitnya Main Film Horor Komedi
-
The Ambush (Al Kameen): Ketegangan Brutal di Lembah Yaman, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Number One: Saat Masakan Ibu Jadi Hitung Mundur Kematian