Suara.com - Nasib Sultan Akhyar kini jadi tertawan netizen setelah Kementerian Komunikasi dan Informatika atau Kominfo melarang konten ngemis online. Bahkan, lelaki asal Nusa Tenggara Barat itu kini dikejar-kejar pihak bank.
Hal itu terucap dari mulut Sultan Akhyar sendiri, ketika melakukan live streaming di TikTok. Di situ, Sultan melakukan challen memakan mi instant dengan sambal.
Dari aksinya tersebut, Sultan Akhyar berahap mendapatkan banyak gift dari netizen. Namun bukannya gift, ia malah mendapat cemoohan. Hal itu pun membuat Sultan emosi.
"Saya sudah mau bayar bank hari ini juga. Tadi saya sudah ditagih sama bank. Gara-gara kalian pendapatan saya sehari Rp6 juta itu ditahan jadinya," kata Sultan Akhyar sambil marah-marah.
Tak sampai di situ, Sultan Akhyar masih terus marah-marah dan menyalahkan netizen. Ia bahkan secara terang-terangan berencana memiliki empat istri dan niat itu buyar karena penghasilannya kini menurun drastis.
"Kalian harus membayar semua itu ya! Karena kalian sudah menghancurkan cita-cita saya punya istri empat! Woi!" ucap Sulta Akhyar sambil berteriak.
Aksi aneh Sultan Akhyar pun kembali viral di media sosial. Lucunya, netizen malah girang melihat Sultan kini kesulitan mendapatkan uang dri hasil live TikTok.
"Ayuk mas dicek dulu mentalnya, jangan-jangan perlu penanganan medis," kata akun @natkal***.
"Tanggal 20 ini bang, yang masih kami pikirin itu bayar indihome, bukan tagihan bank-mu," ujar akun @pura***.
Baca Juga: Indosiar Bikin FTV Soal Konten Nenek Mandi Lumpur, Netizen Heboh: Akhirnya Kena Azab Nggak?
"Yang nonton sama yang ngasih gift kelewat batas banget begonya," komentar akun @adita***.
Namun ada juga netizen yang menilai kalau aksi marah-marah Sultan Akhyar hanyalah setingan. Hal itu ia lakukan untuk menarik perhatian warganet dan membuatnya mendapatkan banyak gift.
"Itu trik cuy, dia sengaja marah kalau dkirim satu mawar supaya banyak orang kirim satu mawar. Masa enggak pernah tahu trik ini? Sama kayak cerita bocil yang ditawarin 10.000 sama 1.000, selalu milih 1.000. Diketawain orang tapi dapatnya banyak. Samalah ini. Satu orang kirim satu mawar supaya dia marah, berapa ribu orang yang kirim satu mawar waktu dia live kan lumayan," imbuh akun @platinum***.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
-
Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
-
Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
-
Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
-
Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
-
Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
-
Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
-
Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
-
Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika