Suara.com - Tiktokers Ibnu Wardani tuai hujatan warganet setelah mengatakan membuka pintu taksi di Jepang akan dikenakan tarif Rp 1,4 juta.
Beberapa orang Indonesia di Jepang yang men-stitch video Ibnu Wardani menilai pernyataan tiktokers tersebut berlebihan.
"Kita buka pintu taksi aja di Jepang, itu harus udah bayar 1,4 juta rupiah," ujar Ibnu Wardani dalam unggahan TikToknya yang sudah dihapus.
Orang Indonesia yang tinggal di Jepang mengatakan bahwa membuka pintu taksi saja tidak akan dikenakan biaya. Menurutnya, yang benar mobil baru berjalan sekitar 2-3 menit, dikenakan biaya 600 yen.
"Ngarang, masak Rp 1,4 juta sih. 600 Yen, itu juga udah jalan lho mobilnya, sekitar 2-3 menit. 600 Yen itu sekitar Rp 60 ribu. Ngarang ih Rp 1,4 juta, jalan kaki aku," kata akun TikTok @renadanainggolan yang men-stitch video Ibnu Wardani.
Dilansir dari unggahan @nyinyir_update_official, ada pula orang Indonesia yang tinggal di Jepang lainnya yang mengatakan membuka pintu taksi gratis, tetapi ketika duduk akan dikenakan tarif 500-700 Yen Jepang. Kemudian, tarifnya akan bertambah ketika taksi mulai jalan.
Sejumlah warganet lantas menilai Ibnu Wardani beserta istrinya, Lita dan keluarganya memang suka flexing. Karena itu, tiktokers tersebut dianggap sengaja melebih-lebihkan tarif taksi di Jepang.
Terlebih, istri Ibnu Wardani, Lita juga pernah menuai hujatan karena tak ingin dianggap mirip Ayu Ting Ting. Sebab, Lita lebih menyukai Nagita Slavina.
"Unfollow aja yuk guys. Soalnya mereka makin ke sini makin flexing dan pamer. Nggak emaknya, nggak mantunya, nggak bininya semua sama flexing dan pamer. Nggak respect dah," kata @yurika****.
Baca Juga: Ayu Ting Ting Goyang Ngebor Saat Manggung, Warganet Nyindir: Katanya Gak Jual Goyangan
"Mungkin dia buka pintu taksinya pakai tenaga dalam, jadi efeknya bisa buat kerusakan hingga 1,4 juta. Posthink aja guys, dia mah baik mau bayar 1,4 juta buat perbaikan," kata @ns_ns***.
"Yang cewek nggak mau dimiripin sama Ayu Ting Ting, yang cowok over flexing. Emang ya, jodoh itu cerminan diri. Cowok sama ceweknya sama aja," kata @esstehmanisgula***.
Berita Terkait
-
Ayu Ting Ting Goyang Ngebor Saat Manggung, Warganet Nyindir: Katanya Gak Jual Goyangan
-
Boy William Berencana Kenalkan Ayu Ting Ting ke Keluarga Besarnya, Makin Serius?
-
Wapres akan Jadi Keynot Speaker di Universitas Kyoto, Bawakan Tema Toliransi Beragama
-
Mulai 2024, Naik Taksi Udara Ini Bisa Jadi Solusi, Tempuh Jarak hingga 250 Kilometer
-
Fuji Beli Rumah Mewah, Doddy Sudrajat Ingin Bawa Mayang Liburan ke Jepang, Netizen: Banyakin Harta Gak Dibawa Mati
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Drama Keluarga Beckham Berlanjut, Foto Brooklyn Tak Ada di Rangkuman Akhir Tahun David Beckham
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api
-
Disambangi Wali Kota Jakarta Pusat, Rumah Diding Boneng yang Roboh Segera Direnovasi
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta