Suara.com - Rafathar Malik Ahmad tumbuh menjadi anak tampan dan pintar. Sulung pasangan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina itu memang aktif di berbagai macam kegiatan.
Sebelum seaktif sekarang, Rafathar lebih dulu dikenal sebagai anak introvert, mudah marah dan gemar bermain game online.
Hal itu yang kemudian membuat beberapa warganet usil, pernah menyebut Rafathar sebagai anak artis yang tak bisa apa-apa.
"Dulu banget pernah baca komen ada yang bilang: 'anak artis yang gak bisa apa-apa adalah Rafathar' nah sekaranb kita lihat," tulis seorang pengguna TikTok @randomthinggggggg_23.
Dalam video berdurasi 1 menit 57 detik itu, diperlihatkan sederet prestasi Rafathar mulai dari juara satu lomba renang hingga juara satu lomba lari.
Selain itu, ada juga sederet kemampuan Rafathar yang lain mulai dari jago berbahasa Inggris, pandai berkuda, jago main basket, main bola, hingga piawai bermain piano.
Kolom komentar pun dipenuhi oleh fans keluarga Raffi Nagita. Banyak dari mereka menyebut bahwa Rafathar bukan lah sosok yang gemar pamer kebisaan.
"Kegiatan-kegiatan dia gak dipublish," tulis seorang pengguna TikTok.
"Sama gurunya sudah dibilang Aa itu pintar tapi tidak showup, tipe yang membuktikan bukan omdo, sehat-sehat anak sholeh," tulis pengguna lainnya.
Baca Juga: Rafathar Ancam Rayyanza Masuk Pesantren Gara-Gara Suka Mukul, Warganet: Jangan Dibiasain
"Yang gak habis fikir juara satu lomba renang tapi Aa bilang dia gak suka renang," komentar pengguna TikTok berbeda.
"Rafathar pake ilmu padi semakin berisi merunduk gak mau pamer dengan kebisaannya gak sombong ramah bahasanya bagus best Aa," tulis lainnya.
Berita Terkait
-
Rafathar Ancam Rayyanza Masuk Pesantren Gara-Gara Suka Mukul, Warganet: Jangan Dibiasain
-
10 Potret Anak Artis Saat Berkuda, Hebat Banget Gak Ada Takut-Takutnya!
-
Ada yang Tewas Menggenaskan, Ini 4 Anak Artis Korban Pengeroyokan
-
Sempat Muncul dan Pro dan Kontra, Ini 4 Anak Artis yang Ulang Tahunnya Disiarkan Televisi
-
10 Potret Anak Artis Hadir di Ultah Ameena, Penampilan Cipung Jadi Pusat Perhatian
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026
-
Sambut Tahun Baru dengan Teror, Nonton Film Dusun Mayit Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya
-
Dipanggil Kamari 'Papa', Senyum Justin Hubner Disebut Mirip dengan Mendiang Dali Wasink
-
Drama Keluarga Beckham Berlanjut, Foto Brooklyn Tak Ada di Rangkuman Akhir Tahun David Beckham
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan