Suara.com - Roger Danuarta dan Cut Meyriska sempat terhalang restu orang tua saat ingin menikah. Perjuangannya untuk mendapatkan restu akhirnya berakhir manis setelah dia menjadi seorang mualaf.
Setelah restu menjadi seorang menantu Roger Danuarta tidak membutuhkan waktu yang lama untuk bisa akrab dengan mertuanya. Hal tersebut bisa dilihat dari unggahan foto di media sosial.
Dalam foto Roger dan mertuanya terlihat akrab. Bahkan ibu mertuanya tidak segan-segan membagikan foto tersebut di media sosial.
Nah penasaran seperti apa foto tersebut? Berikut rangkumannya.
1. Pernah tak direstui hubungannya dengan putrinya, beginilah potret Roger Danuarta dengan ibunda Cut Meyriska sekarang.
2. Makin akrab, potret kedekatan pasangan menantu dan mertua ini bahkan tak jarang dibagikan oleh Cut Suharnita di laman instagramnya.
3. Sang mertua pun kerap menjadi saksi dalam setiap momen bahagia Roger Danuarta dan Cut Meyriska yang kini telah dikaruniai dua orang anak.
4. Seperti diketahui, kini ibunda Cut Meyriska tinggal di rumah sama dengan anak, menantu dan kedua cucunya. Tak heran jika hubungan Roger dan mertuanya juga makin akrab.
5. Momen akrab Roger Danuarta dan mertua pupun begitu terlihat saat acara Aqiqah anak kedua mereka yang bernama Jourell Kenzie Danuarta.
6. Nggak cuma dekat dengan ibu mertuanya saja, Roger juga akrab dengan ketiga saudara Cut Meyriska.
7. Jadi satu-satunya menantu laki-laki, tak heran jika Roger menjadi menantu kesayangan Cur Suharnita.
Nah, itu dia sederet momen akrab Roger Danuarta dan Mertua yang makin dekat meski sempat tak direstui.
Kontributor: Nur Khasanah
Berita Terkait
-
5 Pasangan Artis Tampil Sebagai Suami Istri di Film, Ada Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon
-
Gegara Roger Danuarta Terlalu Baik, Cut Meyriska Pernah Dilabrak Artis yang Suka Suaminya
-
Diinginkan Cut Meyriska dan Roger Danuarta, Ini Makanan yang Bisa Bantu Program Hamil Anak Perempuan
-
Deretan Artis Rayakan Imlek, Berdarah Tionghoa dan Memeluk Islam
-
5 Potret Artis Keturunan Tionghoa Rayakan Tahun Baru Imlek
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Danantara 'Wajibkan' Menkeu Purbaya Ikut Rapat Masalah Utang Whoosh
-
Viral Biaya Tambahan QRIS Rp500: BI Melarang, Pelaku Bisa Di-Blacklist
-
Harga Minyak Dunia Merosot Imbas Stok AS Melonjak
-
Kiper Muda Rizki Nurfadilah Korban TPPO: Disiksa hingga Disuruh Nipu Orang China
-
10 Mobil Bekas Pilihan Terbaik buat Keluarga: Efisien, Irit dan Nyaman untuk Harian
Terkini
-
Strategi Baru LMKN Atasi Kisruh Royalti Musik, Ajak Musisi Jadi Mata-Mata
-
Sarwendah-Ruben Onsu Makin Panas, Dari Isu Penagih Utang ke Tudingan Halangi Bertemu Anak
-
Insiden Memalukan Skena Musik Bawah Tanah di Batu: Kritik untuk Mentalitas "Baper"
-
Jadi Ikon Festival Nyanyian Anak Negeri, Dul Jaelani Jadi Saksi Munculnya Bakat Baru Generasi Muda
-
Sapa Fans Jelang Konser di Jakarta, eaJ: Tolong Rusakin Lagi Earphoneku
-
Miris, Legenda Timnas Cristian Gonzales Dianggap Suporter dan Diusir dari Lift Saat Hadiri Laga
-
El Rumi Ungkap Alasan Pilih Syifa Hadju Jadi Istri, Singgung Perubahan Religius
-
Dituding Pelit di Tengah Proses Cerai, Deddy Corbuzier Emosi: Mikir Aja Deh Pakai Otak
-
Nathalie Holscher Ungkap Saweran Terbanyak yang Pernah Diterima, Bukan dari Kelab Malam
-
Spesial Valentine, Josh Groban Bakal Konser di Jakarta Tahun Depan dan Gandeng Raisa