Suara.com - The Glory berhasil menjadi drama yang mendunia berkat jalan cerita yang menarik dan kemampuan akting yang memukau dari para pemainnya.
Oh Ji Yul, aktris cilik yang memerankan karakter Ha Ye Sol, putri dari karakter Park Yeon Jin dan Ha Do Yeong, juga membuktikan kesuksesannya lewat pemotretan pertamanya dengan majalah Elle Korea.
Mengisi majalah Elle Korea edisi April, Oh Ji Yul membagikan pemikirannya lewat interview. Selain itu, Oh Ji Yul juga akan tampil dalam YouTube channel Elle dengan tajuk #askmeanything.
Selain parasnya yang cantik dan imut, Oh Ji Yul juga menarik perhatian dengan gaya bicaranya yang menggemaskan.
Ditambah walaupun baru berusia 10 tahun, Oh Ji Yul sudah menampakkan aura bintangnya ketika sedang berpose.
Bukan hanya ekspresi seorang protagonis namun dalam foto tersebut ia juga menunjukkan ekspresi antagonisnya. Sekali lagi ia membuktikan kalau dirinya memang seorang aktris cilik.
Dilansir dari Koreaboo, masyarakat Korea menyambut antusias majalah Elle edisi bulan depan dengan adanya potret Oh Ji Yul didalamnya. Mereka menyebut Oh Ji Yul sangat menggemaskan dan juga cantik.
“Ini seperti, meskipun dia memainkan peran anak-anak, foto-foto ini dimaksudkan untuk menunjukkan kepada Anda seperti apa dia sebagai seorang aktris. Cantik sekali,” ujar salah satu netizen.
“Ahhh lucu sekali,” timpal lainnya.
Baca Juga: Babak Baru Drama Lukas Enembe di Sel KPK: Ngaku Diberi Ubi Busuk, Ogah Minum Obat
"Ah, cantik.” imbuh lainnya.
Seperti diketahui bahwa The Glory bukanlah proyek pertama Oh Ji Yul, aktris cilik kelahiran 2014 ini juga berperan dalam film Space Sweepers (2021), drama Extraordinary Attorney Woo (2022), dan juga drama Agency (2023).
Berita Terkait
- 
            
              Link Nonton Legend of Fu Yao Sub Indo HD, Drama Kolosal 2018 yang Kembali Naik Daun
- 
            
              Pasca Hiatus, Choi Bomin Dikonfirmasi Bermain dalam Drama Korea Spirit Fingers!
- 
            
              Jadi Korban Bully, Bona WJSN Pertimbangkan Peran di Drama Baru Pyramid Game
- 
            
              Sejak Bintangi The Glory Lim Ji Yeon Sering Dapat Panggilan Ini dari Ibunya
- 
            
              Kembali Akting, Choi Bomin Dikonfirmasi Bintangi Drama Adaptasi Webtoon Ini
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- 7 Rekomendasi Lipstik Mengandung SPF untuk Menutupi Bibir Hitam, Cocok Dipakai Sehari-hari
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Lipstik Halal dan Wudhu Friendly yang Aman Dipakai Sehari-hari, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Pilihan
- 
            
              Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
- 
            
              Gandeng Raksasa Pengembang Jepang, Sinar Mas Land Hadirkan Kota Wisata Ecovia
- 
            
              Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
- 
            
              Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
- 
            
              Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
Terkini
- 
            
              Kini Diciduk Polisi, Onadio Leonardo Pernah Akui Dirinya Bodoh Karena Sempat Pakai Narkoba
- 
            
              Pilu, Jerome Polin Ungkap Deretan Rencana Bareng Ayah yang Kini Tinggal Kenangan
- 
            
              Jarang Foto Bareng Lagi, Publik Khawatir Rumah Tangga Audi Marissa dan Anthony Xie Juga Goyah
- 
            
              Kronologi Penangkapan Onadio Leonardo Terkait Kasus Narkoba Terungkap
- 
            
              Terjerat Kasus Narkoba, Onadio Leonardo Ditangkap Bersama Perempuan Inisial B
- 
            
              Onadio Leonardo Diciduk Polisi di Tangerang Selatan, Sisa Ganja Jadi Barang Bukti
- 
            
              Ironi! Onadio Leonardo Dulu Ngaku Berhenti Narkoba Gegara Takut Ditangkap, Kini Diciduk Polisi
- 
            
              Duduk Sambil Berdoa, Foto Terakhir Ayah Jerome Polin Sebelum Meninggal Dunia
- 
            
              Profil Onadio Leonardo, Terjerat Narkoba Usai Anak Kedua Lahir
- 
            
              Kini Ditangkap, dr Aisyah Dahlan Sempat Curiga Onadio Leonardo Pakai Narkoba Saat Podcast Bareng