Suara.com - Salah satu member EXO, Sehun diterpa gosip tidak mengenakan. Kekasih anggota termuda EXO itu disebut sedang hamil.
Menanggapi itu, SM Entertainment selaku pihak agensi pun buka suara. Terkait kabar Sehun menghamili pacarnya, SM Entertainment membantah dengan tegas.
"Rumor baru-baru ini yang melibatkan Sehun yang telah beredar online sama sekali tidak berdasar," kata SM Entertainment melansir dari Allkpop pada Senin (27/3/2023).
"Klaim palsu dan menyebarkan konten tertulis jahat yang berbeda dari kebenaran adalah tindakan kriminal," sambungnya lagi.
SM Entertainment mengatakan bahwa postingan yang menyebarkan rumor ini sudah dihapus.
"Sementara postingan tersebut telah sekarang telah dihapus," tuturnya.
Namun begitu, agensi yang juga menaungi NCT ini memastikan tidak akan tinggal diam. Dia menyebut kemungkinan bakal menempuh jalur hukum.
"Kami sedang memantau situasi serta penyebar rumor dan kami akan menanggapi dengan tegas dengan tindakan hukum," jelas SM Entertainment.
Seperti diketahui, pacar Sehun EXO gencar diisukan sedang hamil anak sang idola. Kabarnya, pemberitaan mengenai ini akan dirilis setelah promosi EXO selesai.
Baca Juga: HYBE Mundur Akuisisi SM Entertainment, Bang Si Hyuk Ungkap Reaksi Lee Soo Man
Namun begitu, SM Entertainment sudah menepis lebih dulu rumor tak mendasar ini dan meminta publik tak mempercayainya.
Berita Terkait
-
Menangis Haru, Kai EXO Raih Trofi Pertama untuk Lagu 'Rover' di Music Bank
-
Bikin Candu, Netizen Korea Melarang Lagu Rover Milik Exo Kai di Kalangan Pelajar
-
Masuki Persiapan Tahap Akhir, Unit NCT DoJaeJung Umumkan Tanggal Debut
-
Bikin Nagih, Netizen Korea Minta Lagu Kai EXO 'Rover' Dibanned saat CSAT
-
Spoiler Akan Banyak Konser, Key SHINee Singgung Menejemen SM Entertainment
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Jawab Gosip yang Beredar, Pengacara Benarkan Ridwan Kamil dan Aura Kasih Saling Kenal
-
Pengalaman Prilly Latuconsina Tahun Baruan di Jepang: Orang Sibuk Berdoa, Tak Ada Kembang Api
-
Disambangi Wali Kota Jakarta Pusat, Rumah Diding Boneng yang Roboh Segera Direnovasi
-
Isu Liar Arka Anak Aura Kasih Terjawab, Kuasa Hukum Ridwan Kamil Buka Data Dokumen Rahasia
-
Apes! Ria Ricis dan Tim Alami Kejadian Tak Mengenakan saat Liburan di Dubai: Zonk dan Terburuk
-
Selama Ini Bungkam, Atalia Praratya Akhirnya Tanggapi Langsung Isu Ridwan Kamil Selingkuh
-
Tasya Farasya Jalani Umrah di Awal Tahun: Mau Nangis Meronta-ronta
-
Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan