Suara.com - Belakangan ini, nama Ida Dayak cukup mencuri perhatian publik setelah pengobatan alternatifnya yang hanya menggunakan minyak dinilai manjur mengobati segala macam penyakit.
Terbaru, Ida Dayak membuktikan kehebatan dirinya di depan Deddy Corbuzier.
Kabar tersebut mencuat usai video berjudul "Terbaru - Ida dayak buktikan ke hebatnya di depan Deddy Corbuzier lakukan hal ini" beredar di YouTube.
Thumbnail video tersebut memperlihatkan foto Ida Dayak hadir di acara podcast Deddy Corbuzier untuk menunjukkan kemampuannya mengobati pasien.
Narator di dalam video tersebut juga mengatakan hal serupa. Bahkan, disebutkan bahwa Deddy Corbuzier sangat penasaran dengan minyak yang dibawa Ida Dayak.
Benarkah Ida Dayak membuktikan kehebatannya di depan Deddy Corbuzier?
Penjelasan
Setelah ditelusuri di kanal YouTube Deddy Corbuzier, Close The Door, tidak ada konten video yang menunjukkan ayah dari Azka Corbuzier itu menghadirkan Ida Dayak sebagai bintang tamu.
Selama beberapa hari ini, justru kanal YouTube Deddy Corbuzier dipenuhi dengan konten dakwah bersama Habib Ja'far dan Onadio Leonardo alias Onad.
Baca Juga: Kabar Baik, Lesti Kejora Sudah Pulang dari Rumah Sakit dan Mulai Kerja Lagi
Di sisi lain, foto-foto yang dipertontonkan dalam video juga sebagian besar hanya editan belaka.
Kesimpulan
Klaim bahwa Ida Dayak membuktikan dirinya di hadapan Deddy Corbuzier tidaklah benar. Jadi, video di atas termasuk ke dalam konten yang menyesatkan alias hoax.
Berita Terkait
-
Tak Pernah Jenuh Main Film, Reza Rahadian Sebut Akting Bagian dari Hidupnya
-
Kenzy Taulani Punya Panggilan Sayang ke Ummi Quary, Sinyal Segera Jadian?
-
CEK FAKTA: Terbukti Ampuh, Raffi Ahmad Bawa Ida Dayak Sembuhkan Stroke Tukul Arwana
-
Rayn Wijaya Dibaptis, Ranty Maria OTW Jadi Istri Nih?
-
Fuji Pamer Foto Bareng Lesti Kejora, Netizen: Duo Kecil Tahan Banting
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Teka-teki Status Hukum Beby Prisillia Terjawab, Hasil Tes Urin Negatif dan Sudah Dipulangkan
-
Heidi Klum Jadi Medusa untuk Halloween 2025, Ular di Kepalanya Bergerak!
-
Na Daehoon dan Jule Sepakat Cerai, Minta Hak Asuh Anak dan Ogah Ribut Harta Gana-gini
-
Sean Gelael Anak Siapa? Pembalap yang Lamar Hana Malasan
-
Brandon Salim dan Dhika Himawan Umumkan Kehamilan Pertama ala Poster Film
-
Mau Menduda Lagi, Deddy Corbuzier Balas Singkat Penawaran Sabrina Chairunnisa ke Riyuka Bunga
-
Viral Ustaz Abdul Somad Sindir Pedas Orang Tua yang Marah Anaknya Dihukum Guru
-
Penyesalan Regina Phoenix usai Dicap Egois Serobot Fans Cilik di Konser BLACKPINK
-
Regina Phoenix Dikecam, Serobot Anak Kecil Demi Tersorot Kamera di Konser BLACKPINK
-
Jadi Tradisi di Tur DEADLINE, Aksi Gemas Rose BLACKPINK Santap Nasi Goreng di Panggung GBK