Suara.com - Gisella Anastasia (Gisel) baru saja menikmati liburan di Maladewa. Wijaya Saputra alias Wijin mantan Gisel diduga ikut serta karena postingan Instagram mereka yang serupa meski tak berada dalam satu frame.
Dugaan Gisel dan Wijin bersama di Maladewa akhirnya terjawab melalui potret yang dibagikan akun @lambee.pedes pada Senin (10/4/2023). Wijin terlihat menggendong Gisel yang berpose rebahan di atas "kasur" air laut jernih di Maladewa.
Postingan terbaru Gisella Anastasia di Instagram pun tak kalah mencuri perhatian. Pada hari yang sama, Gisel membagikan videonya menyelam di lautan Maladewa dan mengaku gagal move on.
"Kalau kalian lebih pengin ketemu Manta atau Mantan? #cannotmoveon," tulis Gisel dalam caption unggahannya.
Sayangnya reaksi warganet lagi-lagi sinis. Video 19 detik Gisel hingga sebutan "cewek gatel" mendominasi postingan akun gosip yang membagikan foto mesranya bareng Wijin.
"Mama G... #gatel," kata akun @suzan***. "Wijen dengan gatal? Eehh Gisel maksudnya. Memang lanjut ya. Bukan sama R kemarin. Putus? Auu aahh, banyak amat dicelup-celupnya ya, jadi apa itu. Sama R enggak mungkin enggak nyelup-nyelup, sama N aja enggak ada hubungan bisa ada 19 detik," sindir akun @zharah***.
Di sisi lain, Wijin mengaku belum balikan dengan Gisel dalam wawancara terbarunya dengan Melaney Ricardo. Meski begitu, kemungkinan Wijin balikan dengan Gisel cukup besar mengingat kedua keluarga sama-sama telah memberi restu.
Kemungkinan balikan juga diperkuat hubungan Gisella Anastasia dan Rino Soedarjo yang kandas. Wijin sendiri nyaris belum pernah memperkenalkan pacar pengganti Gisel di hatinya.
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Baca Juga: Putus dari Wijin, Gisella Anastasia Ditangisin Calon Ibu Mertua
Berita Terkait
-
Putus dari Wijin, Gisella Anastasia Ditangisin Calon Ibu Mertua
-
Ternyata Belum Balikan, Wijin Blak-blakan Nyesel Putus dari Gisella Anastasia
-
Potret Kebersamaan Gisella Anastasia dan Gading Marten, Tetap Kompak Mesti Tolak Rujuk
-
Bikin Parodi Cinta, Gisella Anastasia Ditoyor Gading Marten
-
Gisella Anastasia Akui Dekat Lagi dengan Wijin, Fix CLBK?
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026