Suara.com - Pedangdut Iis Dahlia menangis saat hadir di acara FYP TRANS7 baru-baru ini. Ia tersinggung karena ditanya soal rencana warisan kalau ia meninggal kelak.
"Melihat anak-anak yang semakin dewasa, ini maaf ya ma, andai Teh Iis udah nggak umur, apa yang udah diwariskan ke anak-anak mama?" tanya Mpok Alpa selaku host dalam cuplikan yang diunggah akun @lambegosiip pada Rabu (12/4/2023).
Mendengar pertanyaan itu Iis Dahlia langsung berubah air mukanya. Ia tampak tersinggung sampai ingin menangis.
"Ya Allah Pa, kok nanyanya gitu banget, sih? Kalo nggak ada umur apa yang ada diwarisin?" ujar Iis Dahlia dengan suara bergetar.
"Nggak, maksudnya kalau nggak ada umur semua orang akan nggak ada umur. Tapi kayak harus mewariskan apa gitu kan," katanya lagi.
Menurut Iis, seharusnya pertanyaan tersebut tak harus dilontarkan kepada bintang tamu. Terlebih, dia saat ini lagi sensitif dengan pemberitaan di media.
"Alpa kan tau lho, hati mama dari pagi kan udah yang lagi kesal sama pemberitaan," ujar Iis.
Kemudian Mpok Alpa segera meminta maaf dan mengatakan kalau ia tidak bermaksud menyinggung.
"Nggak bermaksud nyinggung itu ma, kita ngikutin ini aja sih," ujar Mpok Alpa sambil menunjuk ke arah kru.
Baca Juga: Isu Devano Danendra Murtad Makin Panas, Suami Iis Dahlia Turun Tangan Bongkar Fakta Sebenarnya
Melihat kondisi yang sudah tak kondusif, Raffi Ahmad selaku host langsung menyetop pembicaraan dan meminta staf mengalihkan segmen ke iklan.
Belakangan ini, keluarga Iis Dahlia memang lagi jadi sorotan netizen. Putranya, Devano Danendra jadi korban hoaks keluar dari Islam atau murtad.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
Terkini
-
Nadin Amizah Alami Gangguan Saraf Langka, Kualitas Vokal Turun Drastis
-
Kepalanya Bocor saat Umrah, Arie Untung: Mungkin Sujudnya Kurang
-
Inara Rusli Menyesal Pernah Bilang, Tak Ada Perempuan Baik-Baik yang Mau Sama Suami Orang
-
Khusus Hari Ini, Promo M-Tix Buy 1 Get 1 Free untuk Film Musuh Dalam Selimut
-
Inara Rusli Akui Pernah Pukul Anak, Tuduhan Mantan Mertua Benar
-
Beda Prinsip Soal Istri, Intip 6 Adu Gaya Indra Priawan vs Ibrahim Risyad
-
Inara Rusli Mual Dengar Ucapan Insanul Fahmi 'I Love You Mawa, I Love Inara'
-
Polemik Lagu Tak Diberi Tulang Lagi, Respons Kaka Slank Dihubungi Kuburan Band
-
Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
-
Anime Legendaris 5 Centimeters Per Second Tayang Ulang Januari 2026, Ini Sinopsisnya!