Suara.com - SM Entertainment akhirnya buka suara terkait cedera pergerangan kaki yang dialami Kun WayV. Dia bilang sang artis terluka saat melakukan hobinya.
"Halo, ini adalah pengumuman untuk memberi tahu penggemar kami tentang cedera pergelangan kaki anggota kami Kun baru-baru ini," kata SM Entertainment dalam pernyataan resminya dikutip pada Selasa (18/2/2023).
"Kun mengalami cedera pergelangan kaki saat melakukan hobinya. Ia segera mengunjungi rumah sakit untuk mendapatkan perawatan," sambungnya lagi.
Selanjutnya, agensi yang juga menaungi EXO ini membeberkan kondisi terkini Kun WayV.
"Saat ini, tidak ada masalah lain dengan kondisinya selain pergelangan kakinya dan dia akan mengenakan gips untuk perlindungan dan pemulihan yang cepat dari cedera pergelangan kakinya," tuturnya.
Kendati begitu, SM Entertainment menyebut Kun WayV akan tampil dengan kursi roda selama tur fan meeting Phantom. Dalam waktu dekat, fan meeting WayV akan diadakan di Indonesia pada 29 April 2023.
"Dengan kesehatan dan keselamatan Kun sebagai prioritas utama, kami berencana untuk menjalankan kegiatan di masa depan secara fleksibel karena keinginan kuat Kun untuk berpartisipasi," ujar SM Entertainment.
"Setelah berdiskusi terus-menerus dengan staf medis, kami memutuskan untuk menggunakan gips dan kursi roda untuk melakukan aktivitas terjadwal seperti Tur Pertemuan Fan WayV 2023 [Phantom]," sambungnya lagi.
Agensi berharap para penggemar bisa mengerti atas keadaan Kun WayV.
Baca Juga: Bikin Khawatir Penggemar, Kun WayV Dikabarkan Alami Cedera Pergelangan Kaki
"Kami meminta pengertian kalian dan kami akan melakukan yang terbaik untuk membantu penggemar kami bertemu Kun dalam keadaan sehat sesegera mungkin. Terima kasih," tandasnya.
Berita Terkait
-
Bikin Khawatir Penggemar, Kun WayV Dikabarkan Alami Cedera Pergelangan Kaki
-
Sudah Dinanti Penggemar, aespa Umumkan Tanggal Comeback Album Baru
-
Tepati Janji, NCT Dream Pakai Topi Koboi di Konser The Dream Show 2-Houston
-
Ten WayV Bagikan Pengalaman Audisi di SM, Terungkap Sempat Pesimis karena Hal Ini
-
Update Lagi! Lucas NCT Unggah Video Dance Practice di Story Instagramnya
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Pilihan
-
Harga Pertamax Turun Drastis per 1 Februari 2026, Tapi Hanya 6 Daerah Ini
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
Terkini
-
Rey Mbayang Pasang Badan Usai Filmnya dengan Dinda Hauw Disebut Sepi Penonton
-
Sikap Bijak Kenny Austin ke Amanda Manopo di Tengah Tuduhan 'Hamil Anak Haram'
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Pavane, Film Debut Moon Sang Min di Netflix
-
Permintaannya Ditolak, Ammar Zoni Tetap Dikembalikan ke Nusakambangan Usai Sidang Selesai
-
Tampil di Ultraverse Festival, Bernadya Gugup Nyanyikan Lagu Baru
-
Jennifer Coppen Kecewa Eks Mertua Bahas Kamari Panggil Justin Hubner 'Papa' di TikTok
-
Irfan Hakim Pegang Kartu AS Denada Soal Ressa, Ogah Bocorkan Demi Netralitas
-
Mimi Peri Tolak Oplas Biar Cantik, Takut Bohongi Tuhan
-
Mengenal 4 Karakter Baru Bridgerton Season 4, Kunci Konflik Cinta Benedict
-
Curhat Pilu Nurul Akmal Hanya Diangkat PPPK Paruh Waktu: Apakah Aku Tidak Pantas?