Suara.com - Lee Seung Gi siap menyapa penggemarnya di Indonesia lewat sebuah konser. Bertajuk 'Lee Seung-gi Asia Tour "The Dreamer's Dream – Chapter 2', acara ini digelar di Istora Senayan, Jakarta Pusat pada Sabtu, 24 Juni 2023 pukul 19.00 WIB.
Lee Seung Gi secara khusus menggarap konser ini untuk penggemarnya, Airens. Salah satu bocorannya adalah topik di mana aktor sekaligus penyanyi 36 tahun ini berbagi cerita seputar kehidupan yang baru.
Potret Lee Seung Gi dengan nuansa hitam dan putih menjadi poster konser sang aktor. Gambar tersebut sudah terpampang di laman Instagram Viu Indonesia sebagai media partner.
"Bersiaplah Viu'ers and Airen Indonesia!" demikian keterangan yang hadir di akun tersebut pada Selasa (18/4/2023).
Sayangnya, Viu Indonesia belum merilis harga tiket. Pihaknya akan mengumumkan segera dan menjual tiket pada 26 April 2023.
Sebelum hadir di Indonesia, konser Lee Seung Gi lebih dulu diadakan di Korea Selatan pada 4 Mei 2023. Tujuan lainnya adalah Singapura, Filipina, Malaysia dan Thailand.
Lee Seung Gi lebih dulu mengawali karier di dunia entertainment sebagai penyanyi. Dimulai saat ia menyanyikan lagu Because You're My Woman (2004).
Di tahun yang sama, Lee Seung Gi terlibar dalam serial drama Nonstop 5. Namanya mulai dikenal saat membintangi Brilliant Legacy bersama Han Hyo Joo (2009).
Karier Lee Seung Gi makin cemerlang. Ia telah membintangi sejumlah drama dan film sukses seperti Viu Original The Law Cafe, Mouse dan A Korean Odyssey. Lee Seung Gi juga merupakan pembawa acara berpengalaman dan penghibur dalam variety show populer, seperti Strong Heart, 2 Days & 1 Night dan All the Butlers.
Baca Juga: Simak Detail Harga Tiket Konser Red Velvet di Indonesia
Kesuksesan Lee Seung Gi di karier juga berbanding lurus dengan kehidupan percintaannya. Sang aktor diketahui baru saja menikah dengan Lee Da In pada 7 April 2023.
Berita Terkait
-
Simak Detail Harga Tiket Konser Red Velvet di Indonesia
-
Pernikahannya Dikecam Netizen, Lee Seung Gi Pasang Badan Bela Lee Da In
-
Siap-Siap! RADWIMPS Dikonfirmasi Gelar Konser Perdana di Jakarta
-
Lee Seung Gi dan Lee Da In Menikah Sore Ini di Hotel Bintang 5
-
Siap-Siap! Lee Seung Gi Bakal Gelar Konser di Jakarta
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026
-
Sambut Tahun Baru dengan Teror, Nonton Film Dusun Mayit Beli 1 Gratis 1 di m.tix