Suara.com - Hadiah ulang tahun anak artis tajir kerap jadi perbincangan karena nilainya yang fantastis. Ada pula yang disorot lantaran tak biasa.
Dengan status finansial orangtua mereka, anak-anak artis memang kerap dimanjakan dengan barang mahal. Ulang tahun mereka pun terkadang dirayakan secara besar-besar.
Nah, sejumlah anak artis tajir jadi perbincangan karena hadiah ulang tahun mereka yang mewah dan tak biasa. Siapa saja? Yuk simak!
1. Ameena Hanna Nur Atta
Ameena anak Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah mendapatkan banyak kado ulang tahun di momen pertambahan usianya yang pertama pada Februari 2023 lalu. Krisdayanti memberi sang cucu kado perhiasan kalung dan emas batangan. Begitu pula dengan Ashanty yang memberi hadiah emas batangan.
2. Rayyanza Malik Ahmad
Rayyanza atau yang akrab disapa Cipung mendapatkan hadiah ulang tahun tak ternilai dari sang ayah, Raffi Ahmad. Suami Nagita Slavina itu menghadiahi putra keduanya kartun animasi berjudul Cipung Abubu yang menceritakan tentang kisah Rayyanza sejak dilahirkan hingga berusia satu tahun.
3. Rafathar Malik Ahmad
Kakak Cipung, Rafathar pernah mendapat kado berupa kuda poni dari sang nenek, Rieta Amilia. Saat itu Rafathar genap berusia dua tahun. Kuda poni yang dibeli Mama Rieta untuk sang cucu ditaksir harganya mencapai ratusan juta.
Baca Juga: Dikenal Tajir Melintir, Sandra Dewi Akui Sering Kasih Anak Makan Ikan Kembung Ketimbang Salmon
4. Kellen Alexander Lemos
Kellen anak kedua Krisdayanti dengan Raul Lemos mendapatkan kado berupa mobil mewah berwarna putih di ulang tahunnya pada Desember 2020 lalu. Mobil mewah ini merupakan hadiah ultah dari sang ayah.
5. Ferdinand Ardiansyah Sutisna
Ferdi anak Sule juga mendapatkan mobil di salah satu momen ulang tahunnya. Sule khusus membelikan anak keempatnya ini mobil Toyota Hiace dengan berbagai fasilitas layaknya sebuah rumah. Ada kasur empuk yang bisa digunakan Ferdi untuk beristirahat.
6. Arkana Mawardi
Nggak mau kalah, Nikita Mirzani juga pernah memberikan kado mobil di ulang tahun anaknya. Niki membelikan anak keduanya, Arkana Mawardi, sebuah mobil Porsche Carrera S Cabriolet yang harganya ditaksir mencapai Rp1 miliar. Padahal saat itu Arkana masih berusia satu tahun.
Berita Terkait
-
6 Artis Rayakan Ultah Anak di Panti Asuhan, Nikita Willy Ajarkan Buah Hati Berbagi di Usia Belia
-
9 Potret Bingkisan Ultah Anak Artis, Selain Perawatan Bayi Ada Juga yang Isinya Emas Murni
-
6 Biaya Sekolah Anak Artis, Anak Nia Ramadhani Hampir Mencapai Rp400 Juta
-
9 Pesta Ultah Anak Artis Bertema Kpop, Ada yang Menggunakan BTS dan BLACKPINK
-
Dikenal Tajir Melintir, Sandra Dewi Akui Sering Kasih Anak Makan Ikan Kembung Ketimbang Salmon
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Terkini
-
Kabar Duka: Tika Mega Lestari Istri Pesulap Merah Meninggal Dunia
-
Kalau Waktu Bisa Diulang, Jule Ogah Nikah Muda: Nikmati Dulu Masa Muda
-
Muncul Tanpa Hijab, Julia Prastini Akui Diceraikan Na Daehoon karena Perbuatannya
-
Pasukan 1000 Janda, Kisah Para Perempuan Perkasa Indonesia Bakal Segera Hadir
-
Orangtua Waspada, Dinar Candy Edukasi Narkoba Jenis Baru: Bentuknya Mirip Balon Ulang Tahun
-
Alasan Polisi Tetap Periksa CCTV dan Reza Arap di Kasus Kematian Lula Lahfah
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik