Suara.com - Babak final Boys Planet sukses digelar pada Kamis (20/4/2023) malam. Sembilan peserta yang berhasil debut pun sudah diumumkan.
Melansir dari Soompi, boyband bentukan Mnet ini diberinama ZEROBASEONE atau ZB1. Rencananya, grup ini akan berpromosi selama 2,5 tahun.
Para member yang terpilih bergabung dengan ZEROBASEONE antara lain ada Zhang Hao (Yuehua Entertainment), Sung Han Bin (STUDIO GL1DE) dan Seok Matthew (MNH Entertainment).
Lalu ada Ricky (Yuehua Entertainment), Park Gun Wook (Jellyfish Entertainment) serta Kim Tae Rae (WAKEONE).
Selanjutnya ada Kim Gyu Vin (Yuehua Entertainment), Kim Ji Woong (Individual Trainee) dan terakhir ada
Han Yu Jin (Yuehua Entertainment).
Terpilihnya mereka berdasarkan hasil voting dari para penggemar. Sembilan member ini merupakan peserta dengan voting tertinggi.
Melihat ini, para netizen langsung menyoroti pemilihan nama dari ZEROBASEONE.
"Namanya terdengar seperti Album Wanna One," tulis salah satu netizen.
"ZEROBASEONE??? MNET KAMI MEMINTA NAMA YANG BAIK!!! Siapa yang menyarankan itu? ZB1? Dan kep1er dibenci karena nama mereka?" timpal lainnya.
Baca Juga: Tak Lolos Top 18, Haruto Boys Planet Tulis Surat Curahan Hati ke Penggemar
"Tidak akan berbohong itu nama yang aneh," sambung lainnya.
Sebelumnya, Mnet juga berhasil menggelar ajang survival Girls Planet 999. Dari situ, mereka sukses mendebutkan Kep1er.
Berita Terkait
-
Tak Lolos Top 18, Haruto Boys Planet Tulis Surat Curahan Hati ke Penggemar
-
Dituduh Manipulasi Jumlah Views Fancam Peserta, Boys Planet Beri Tanggapan
-
Hwang Minhyun Jadi Star Master Final Boys Planet, Netizen Sebut Kang Daniel
-
Xiao UP10TION Tinggalkan TOP Media Setelah Tereliminasi dari 'Boys Planet'
-
Sung Han Bin Pilih Rival Terberat di Program Boys Planet, Siapa Kira-kira?
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
4 Fakta BTS Comeback Maret 2026, Konsep Album Baru dan Sinyal Tur Dunia
-
Wardatina Mawa Koar-Koar Soal Zina, Pihak Inara Rusli Kasih Peringatan
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Hyun Bin Ungkap Kisah di Balik Karakter Baek Ki Tae di Drakor Made in Korea
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama