Suara.com - Inara Rusli mendadak dicibir warganet usai sebelumnya panen simpati pasca Virgoun ketahuan selingkuh. Pasalnya, Inara Rusli kedapatan membela sang suami.
Padahal, dia yang membongkar sendiri aib perselingkuhan Virgoun. Tapi, Inara Rusli justru meminta netizen berhenti menghujat suaminya itu.
"Teman-teman, mohon banget dijaga tutur katanya yah untuk tiap komen dan storynya. Aku berterima kasih banyak atas empati dan semua dukungan kalian, tapi aku mohon jangan ada ucapan kasar ke suamiku," tulis Inara Rusli dikutip dari Instagram Storynya, Selasa (25/4/2023).
"Biar gimana dia masih suamiku terlepas dari keburukan yang dia perbuat," imbuhnya.
Inara Rusli mengizinkan warganet membantunya menegur Virgoun. Namun, ia megimbau untuk tak menghakimi.
"Menasehati boleh, tapi jangan menghardik. Supaya hidayah bisa masuk ke relung hatinya," tuturnya.
Inara Rusli yakin warganet yang membelanya adalah orang yang bijak. Ia pun berterima kasih atas empati dan simpati mereka.
"Doakan nasehati yg baik-baik. Saya yakin kalian lebih baik dan bijak dari ini. Saya begini juga karena terpaksa oleh keadaan. Sekali lagi terimakasih, jazakumullahu khair," tutupnya.
Unggahan Inara itu diunggah kembali akun gosip @lambe__danu. Hal itu membuat warganet hilang simpati dan mengurungkan niat untuk membantunya.
Baca Juga: Dituding Selingkuh dengan Virgoun, Tenri Ternyata Punya 3 Pacar? Komentar Inara Rusli Pedas
"Udah ah min stop UP berita tentang rumah tangga mereka bau-baunya nanti ada yang mandi basah, kita aja sudah gedek, kelihatan tuh istrinya masih mau sama suaminya dan bela suaminya," komentar @she***.
"Nggak jadi kasihan ah, masih membela lekongnya," imbuh @aqu***.
"Ketawain sajalah Mommy Starla ini, kesalahan terbesar terletak disuamimu Bu, yang punya komitmen samamu itu ya suamimu itu. Makanya belajar agama itu ilmunya yang dipahami bukan penampilan," timpal @rdw***.
"Selingkuh bukan cuman salah si cewek. Suamimu pun salah. Kamu menghujat dan berkata kasar ke perempuan itu tapi masih membela suaminu," tambah @zaf***.
Berita Terkait
-
Ini Alasan Sebenarnya Inara Rusli Bongkar Aib Virgoun
-
Sabar Banget, Meski Diselingkuhi Sejak Lama, Inara Rusli Belum Berniat Gugat Cerai Virgoun
-
Chat WA Tunjukkan Virgoun Open BO, Habiskan Uang Ratusan Juta Buat Selingkuh
-
Istri Sah Sebut Virgoun Ngekos Berdua dan Kumpul Kebo : Hijrah Instan, Kegap Foto Berdua di Mobil
-
Cek Fakta: Musisi Virgoun Meninggal Dunia di Tengah Kabar Perselingkuhan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
Terkini
-
Catat Jadwalnya, Ini 5 Film Hollywood Terbaru Tayang Februari 2026
-
Sinopsis Film Korea The Gardeners yang Bertabur Bintang
-
A Tme to Kill: Intrik KKK, Rasisme Brutal, dan Dilema Moral, Malam Ini di Trans TV
-
Girang Bebas dari Rehabilitasi, Onadio Leonardo: Banyak Ketololan yang Harus Gue Bayar
-
Nasib Apes Chiki Fawzi: Batal Jadi Petugas Haji, Barang Penting Ketinggalan di Asrama
-
Spider-Man 3 Malam Ini di Trans TV: Peter Parker Melawan Sisi Gelap, Arogansi, dan Dendamnya Sendiri
-
Sarah Sechan Nangis Dengar Pengakuan Ressa Rizky, Sebut Denada Ibu Tak Beres
-
Sinopsis We Are All Trying Here, Drakor Go Youn Jung dari Penulis My Mister
-
Oknum Aparat Akhirnya Minta Maaf sambil Cium Tangan Sudrajat Penjual Es Gabus, Direspons Sinis?
-
Bukan Orang Sembarangan? Isu Liar Owner Whip Pink, Barang yang Ditemukan di TKP Lula Lahfah