Suara.com - Pipik Dian Irawati, istri mendiang ustaz Jefri Al Buchori belakangan sedang ramai diperbincangkan. Setelah rumah barunya, kini hubungannya dengan ibu mertua, Umi Tatu kembali jadi sorotan.
Sampai saat ini ibu kandung Abidzar Al Ghifari dan umi Tatu dikabarkan punya hubungan yang tidak harmonis. Hal ini diketahui dari Jarangnya mereka bertemu.
Namun, lewat salah satu wawancara, umi Tatu, menepis kabar hubungannya dengan anak menantunya tidak harmonis.
Selain itu, nenek Abidzar itu mengaku sama-sama sibuk sehingga dirinya dan anak menantunya jarang bertemu.
Di lain sisi banyak yang penasaran dengan profil Umi Pipik yang sedang menjadi sorotan. Sejak kematian Uje 10 tahun lalu, kehidupan Umi Pipik dan keempat anaknya memang selalu membuat penasaran.
Nah penasaran dengan profil umi Pipik? Berikut ulasannya.
1. Latar Belakang Umi Pipik
Umi Pipik memiliki nama asli Pipik Dian Irawati Popon dan merupakan kelahiran Semarang pada 26 November 1977. Namanya dikenal luas seiring tenarnya sang suami yaitu Ustaz Jefri Al Buchori sebagai pendakwah.
Walau demikian sebelum menikah dengan Uje, Pipik Dian Irawati sudah lebih dulu dikenal sebagai seorang artis dan model.
Baca Juga: 10 Potret Rumah Baru Umi Pipik, Super Mewah Ada Kolam Renang Hingga Ruangan Buat Nge-gym
2. Kehidupan Pribadi
Pipik Dian Irawati menikah dengan Ustaz Jefri Al Buchori pada tahun 1999 tak lama setelah dirinya terjun ke dunia hiburan. Dari pernikahannya dengan Uje, Umi Pipik melahirkan empat orang anak. Masing-masing anaknya bernama Adiba Khanza Az-Zahra, Abidzar Al Ghifari, Ayla Azuhro, dan Attaya Bilal Rizkillah.
Rumah tangga Umi Pipik dan Uje menjadi contoh banyak orang karena keharmonisan mereka. Sayangnya, kebahagiaan Umi Pipik dan keluarganya diuji setelah Uje meninggal dunia dalam kecelakaan tunggal ketika mengendarai motornya pada 26 April 2013. Sejak meninggalnya Uje, Umi Pipik harus menghidupi dirinya dan empat anaknya seorang diri.
3. Rumahnya Kebakaran
Kurang dari setahun setelah Uje meninggal, Umi Pipik kembali diuji. Rumah yang ditempatinya bersama anak-anak terbakar pada 20 Juni 2014 dini hari. Api yang berasal dari ruang tamu cepat menjalar dan menutup akses untuk menyelamatkan diri. Umi Pipik dan ketiga anaknya meloncat dari lantai dua dan menyebabkan kaki Abidzar terkilir sedangkan kaki Umi Pipik retak. Untungnya sekarang keluarga mereka sudah memiliki rumah baru yang mewah dan nyaman dengan fasilitas super lengkap. Mulai dari kolam renang hingga area panahan dan billiard.
4. Perjalanan Karier
Berita Terkait
-
Nonton Langsung Timnas di Jeddah, Umi Pipik Adu Mulut dengan Warga Arab Saudi
-
Janji yang Tak Sempat Terlaksana, Umi Pipik Ungkap Rencana Pengajian dengan Mpok Alpa
-
5 Momen Bahagia Adiba Khanza dan Egy Maulana Umumkan Kehamilan, Dari Simbol Hati hingga Tawa Lepas
-
Adiba Khanza Hamil Anak Egy Maulana Vikri, Ini Beda Reaksi Umi Pipik dan Abidzar
-
Cuma 3 Orang Kepercayaan yang Pertama Diberitahu Olla Ramlan soal Lepas Hijab
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Ariel NOAH Jadi Dilan Dewasa di Film Terbaru, Pidi Baiq: Sejuta Persen Setuju
-
Gugatan Cerai Tak Terdaftar di Pengadilan Agama, Na Daehoon dan Jule Rujuk?
-
Pesan Film Pesugihan Sate Gagak Nyambung dengan Perjuangan Yono Bakrie di Jakarta
-
Urutan Nonton Film Predator Sebelum Badlands, Cukup Dua Ini Saja!
-
Review Film Predator Badlands: Aksi Brutal dengan Sentuhan Kemanusiaan
-
Bahas RUU Perampasan Aset, Salsa Erwina Viral Lagi dan Jadi Sasaran Buzzer
-
Anak Menkeu Purbaya Sebut Orang Indonesia Mabuk Agama dan Tak Beragama: Makanya Banyak Korupsi
-
5 Rekomendasi Drakor Action Thriller Ji Chang Wook, Terbaru The Manipulated di Disney Plus Hotstar
-
Sinopsis Final Destination 4: Kematian Kreatif Menanti di Trans TV Malam Ini
-
Terbang ke Hollywood, Film Sore: Istri dari Masa Depan Gelar Tur Pemutaran di Amerika Jelang Oscar