Joo Won memainkan peran ganda sebagai pegawai negeri Administrasi Warisan Budaya bernama Hwang Dae Myung, dan pencuri aset budaya misterius Skunk. Lee Deok Hwa menjadi Kim Young Soo, penjahat utama yang dibutakan oleh keserakahan yang tak ada habisnya.
5. 7 Escape (2023)
7 Escape atau The Escape of the Seven adalah drama terbaru Lee Deok Hwa yang rencananya akan tayang pada September 2023 mendatang. Drama ini berkisah tentang orang-orang yang terlibat dalam hilangnya seorang gadis muda dan terjerat dalam kebohongan dan ambisi yang rumit.
Proyek teranyar dari penulis naskah Kim Soon Ok dan sutradara Joo Dong Min dari The Last Empress dan The Penthouse ini menggaet Uhm Ki Joon, Hwang Jung Eum, Lee Joon, Lee Yoo Bi, Shin Eun Kyung, Yoon Jong Hoon, Jo Yoon Hee, Jo Jae Yoon, Lee Deok Hwa, dan lainnya.
Lee Deok Hwa akan memerankan Bang Chil Sung, pemilik gedung terkenal dan tajir melintir. Dia lebih memilih tinggal bersama penyewanya dibanding keluarganya sendiri. Suatu hari, dia bingung karena cucunya tiba-tiba muncul di hadapannya.
Itu dia beberapa drama terbaru Lee Deok Hwa yang populer dan sayang dilewatkan. Jangan lupa nonton kelanjutan drama Stealer: The Treasure Keeper setiap hari Rabu dan Kamis, serta nantikan penayangan 7 Escape ya. Happy birthday, Lee Deok Hwa!
Kontributor : Yoeni Syafitri Sekar
Berita Terkait
-
Link Nonton Miracle in Cell No 7 Versi Indonesia Resmi, Lengkap dengan Sinopsis
-
Sinopsis Renfield, Film Horor Komedi Soal Drakula yang Lelah dengan Dirinya Sendiri
-
Sinopsis The Killer's Shopping Mall, Drama Korea Soal Pusat Perbelanjaan yang Penuh Misteri
-
Sinopsis Beef, Serial Berjumlah 10 Episode yang Digadang sebagai Series Terbaik Netflix Tahun Ini
-
Film Indonesia Tayang Mei 2023 di Bioskop, Ada Jin Khodam dan Hello Ghost
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert
-
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan Angkatan Muda NU dan Muhammadiyah, Terkait Materi Mens Rea
-
Sekuel Resmi Digarap, Igor Saykoji Unggah Foto Langka di Balik Layar Film 5 CM
-
Demi Peran di Algojo, Arya Saloka Rela Ubah Fisik Secara Ekstrem
-
Pendapat 4 Suami Artis Bila Istri Pilih Jadi IRT, Kembali Disorot Gara-Gara Ibrahim Risyad
-
Tinggalkan Zona Nyaman, Arya Saloka Jadi Anjelo dan Preman di Series Algojo
-
Stranger Things 5 Disebut Punya Fake Ending, Bakal Ada Episode Baru?