Suara.com - Coldplay resmi menggelar konser di Indonesia untuk pertama kalinya pada 15 November 2023 mendatang. Tiket konser tur dunia bertajuk Coldplay: Music of the Spheres itu akan mulai dijual pada 17, 18, dan 19 Mei 2023 melalui coldplayinjakarta.com.
Siapa nih yang nggak sabar menantikan konser Coldplay di Gelora Bung Karno Stadium Jakarta? Sambil menantikannya, yuk simak lagu Coldplay terbaik berikut ini.
1. Fix You
Fix You merupakan salah satu lagu fenomenal Coldplay yang video musiknya sudah ditonton lebih dari 580 juta kali setelah 11 tahun dirilis. Chris Martin membuat lagu Fix You untuk menghibur Gwyneth Paltrow yang kala itu masih menjadi istrinya saat kematian sang ayah.
2. A Sky Full of Stars
Sedangkan lagu A Sky Full of Stars merupakan bagian dari album Ghost Stories. Chris Martin kabarnya mengungkap penyesalan dan sakit hati atas perceraiannya dengan Gwyneth Paltrow melalui album tersebut.
3. Hymn For The Weekend
MV Hymn For The Weekend sudah ditonton sebanyak 1,8 miliar kali sejak dirilis pada 2016. Sayangnya MV Hymn For The Weekend dikritik karena dianggap meremehkan agama Hindu terkait penempatan simbol Dewa Siwa, Hanoman, dan Sadhus di dalamnya.
4. Viva La Vida
Baca Juga: 5 Lagu Coldplay Terpopuler Sepanjang Masa, Wajib Masuk Playlist Favorit!
Lagi-lagi lagu Coldplay memiliki makna yang mendalam. Termasuk Viva La Vida yang menurut Chris Martin ditujukan untuk pelukis legendaris asal Meksiko bernama Frida Kahlo atas perjuangannya dalam menghadapi semua masalah hidup.
5. Paradise
Sementara itu, lagu Paradise Coldplay menggambarkan kekecewaan harapan akan surga yang pupus. Chris Martin rupanya terinspirasi dari kekecewaan sang putri saat berusia delapan tahun.
6. The Scientist
Lagu The Scientist rupanya punya artis spesial di hati para member Coldplay. Sejak pertama mendengarkannya, The Scientist akan menjadi lagu yang akan mereka mainkan selamanya sehingga selalu masuk dalam playlist di setiap konser.
7. My Universe
Berita Terkait
-
5 Lagu Coldplay Terpopuler Sepanjang Masa, Wajib Masuk Playlist Favorit!
-
Beredar Harga Tiket Konser Coldplay Jakarta, Promotor Buka Suara: yang Resmi Belum Dirilis!
-
6 Daftar Lagu Coldplay Paling Populer Lengkap Lirik dan Link Download
-
3 Fakta Band Coldplay Dikabarkan Bakal Menggelar Konser di Jakarta, Berharap Jadi Kenyataan
-
Sembuhkan Hati dengan Lagu Coldplay - Fix You
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Curhat Pilu Nurul Akmal Hanya Diangkat PPPK Paruh Waktu: Apakah Aku Tidak Pantas?
-
Sudrajat Penjual Es Gabus Ketahuan Banyak Bohong, Deddy Corbuzier Batal Kasih Bantuan
-
Ressa Minta Pengakuan Sebagai Anak Kandung Harus dari Mulut Denada Sendiri
-
Syutingnya Bikin Tangerang Macet Total, Film Lisa BLACKPINK Ternyata Berlatar Myanmar
-
Tessa Mariska Sebut Ayah Kandung Ressa Anak Denada Seorang Rapper, Siapa?
-
Fakta Catherine O'Hara Pemeran Ibu Kevin di Home Alone, Meninggal Dunia di Usia 71 Tahun
-
Aksi Open to Work Prilly Latuconsina Diduga Gimik Brand, Dikritik Tak Sensitif Realita Sosial
-
Viral Siswa SMPN 3 Depok Bawa Meja Lipat dari Rumah, Padahal Gedung Baru Direnovasi Rp 28 Miliar
-
Dicecar 16 Pertanyaan, Sarwendah Diperiksa Terkait Laporan Ruben Onsu Soal Fitnah Anak
-
Mesin Baru DeadSquad Mengoyak Telinga Metalhead di Taiwan