Suara.com - Sumber kekayaan Desta ikut menjadi sorotan menyusul kabar perceraiannya dengan Natasha Rizki. Desta dilaporkan tak bakal menuntut harta gono-gini dari sang istri.
Rumah tangga Desta dan Natasha Rizki yang dibangun sejak 2013 kini di ambang kehancuran. Desta diketahui telah menggugat Natasha di Pengadilan Agama Jakarta Selatan pada 11 Mei 2023.
Selama ini pernikahan mereka terlihat baik-baik saja. Alhasil, banyak yang kaget mengetahui kabar perceraian mereka. Apalagi beredar isu miring yang menyebutkan Desta berselingkuh.
Terlepas dari isu perceraiannya, Desta merupakan seorang artis multitalenta yang cukup populer di Tanah Air. Pemilik nama lengkap Deddy Mahendra Desta itu telah berkiprah selama lebih dari 20 puluh tahun.
Tak heran jika partner Vincent Rompies tersebut mampu membangun rumah mewah seharga Rp95 miliar. Lalu dari mana saja sumber kekayaan Desta? Yuk simak!
1. Presenter
Berawal dari penyiar radio, Desta secara bertahap membuat namanya dikenal sebagai presenter top Tanah Air. Pria 46 tahun ini bahkan dibuat acara sendiri bersama Vincent. Kabarnya tarif Desta mencapai puluhan juta rupiah, lho.
2. YouTube
Sumber penghasilan Desta berikutnya adalah dari YouTube. Ayah tiga anak ini diketahui memiliki dua kanal YouTube. Pertama, kanal YouTube Vindes yang berisi beragam program yang menarik. Desta juga memiliki kanal keluarga yang diberi nama Desta Natasha Family.
Baca Juga: Ringgo Agus Rahman Kaget Dengar Kabar Desta Gugat Cerai Natasha Rizki
3. Akting
Desta juga terjun ke dunia akting dengan membintangi sejumlah film. Kebanyakan perannya memang hanya pendukung. Namun dia pernah menjadi pemeran utama film Pretty Boys yang dibintanginya bersama Vincent.
4. Iklan
Tak dipungkiri jika Desta semakin diminati jika bersanding dengan Vincent. Duo presenter ini kerap membintangi iklan bersama, yang menjadi salah satu sumber kekayaan Desta. Namun Desta juga beberapa kali bermain iklan sendirian.
5. Endorsement
Sama seperti artis lain, Desta juga menerima tawaran endorsement dari berbagai produk. Dengan jumlah followers mencapai 2,5 juta, tak heran jika dia banjir job endorsement. Tarif endorsement artis bermacam-macam, mulai dari jutaan hingga miliaran rupiah.
Berita Terkait
-
6 Pernikahan Artis Beda Usia Jauh Berujung Cerai, Ada yang Gagal 4 Kali Pernikahan
-
Ringgo Agus Rahman Kaget Dengar Kabar Desta Gugat Cerai Natasha Rizki
-
Desta Kecolongan Natasha Rizki Spill Masalah Rumah Tangga Mereka, Langsung Matikan Video Call
-
Desta Peringatkan Netizen: Hati-Hati Bicara Tentang Keluarga Saya, Jangan Merasa Paling Tahu!
-
7 Pasangan Artis yang Tetap Konsisten Pelihara Anak Walau Sudah Resmi Bercerai, Ada Desta dan Gading Marten
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau