Suara.com - Sederet artis Korea diundang untuk menghadiri 2023 Cannes Film Festival digelar sejak 16 Mei hingga 27 Mei mendatang.
Artis Korea yang diundang memiliki latar belakang yang berbeda-beda. Mulai aktor hingga idol.
Penasaran siapa saja artis Korea yang datang di acara bergengsi tersebut? Berikut ulasannya.
Dikenal sebagai anggota grup idol K-Pop ternama, BLACKPINK, Jennie ternyata menghadiri Cannes Film Festival sebagai aktris. Seperti diketahui, Jennie debut sebagai aktris melalui serial TV The Idol yang masuk nominasi Out of Competition di Cannes Film Festival.
Serial The Idol kabarnya juga akan diputar di Cannes Film Festival ke-76 kali ini. Hadir bersama bintang-bintang The Idol seperti Lily-Rose Depp dan The Weeknd, Jennie BLACKPINK dipuji beda kelas.
2. Rose BLACKPINK
Rekan Jennie, Rose BLACKPINK, juga hadir di Cannes Film Festival pada 18 Mei 2023 lalu. Momen ini juga kali pertama Rose menghadiri festival film bergengsi tersebut.
Rose BLACKPINK rupanya menghadiri Cannes Film Festival atas undangan creative director YSL, Anthony Vaccarello. Sebagai muse YSL, Rose membuktikan pengaruhnya, bahkan jadi member BLACKPINK pertama yang menginjakkan kaki di red carpet Cannes Film Festival.
Baca Juga: Putri Marino Akan Berangkat ke Cannes Film Festival, Anaknya Surinala yang Justru Jadi Penasaran
3. Krystal Jung eks f(x)
Idol K-Pop yang diundang ke Cannes Film Festival selanjutnya adalah Krystal Jung. Mantan anggota grup K-Pop f(x) asuhan SM Entertainment tersebut hadir di Cannes Film Festival sebagai aktris.
Film Spider House yang dibintangi Krystal masuk dalam kategori Out of Competition. Bersama Song Kang Ho yang merupakan pemenang Oscar berkat film Parasite, Krystal dipastikan menghadiri Cannes Film Festival.
4. BIBI
Penyanyi BIBI pun diantisipasi akan menghadiri Cannes Film Festival bersama Song Joong Ki cs yang merupakan cast film Hwaran. Agensi BIBI bahkan mengucapkan terima kasih atas kesempatan berharga tersebut.
BIBI sendiri berperan sebagai Ha Yan, adik Hong Sa Bin (Yeon Kyu). Kehidupan yang sulit membuat Yeon Kyu bergabung dengan organisasi kriminal pimpinan Chi Gun (Song Joong Ki).
Berita Terkait
-
4 Ide Daily OOTD ala Jennie BLACKPINK, Classy Look Sampai Street Style!
-
Parade Bintang di Awal Tahun! Lee Min-ho, Jisso Blackpink, hingga Konser Aespa Guncang Catchplay+
-
5 Inspirasi Outfit Bernuansa Putih ala Karina aespa yang Estetik Banget!
-
Jennie BLACKPINK Rayakan Ulang Tahun ke-30, Aksi Tiup Lilin Mirip Merokok Jadi Kontroversi
-
Jennie BLACKPINK dan Dex Beradu Taktik di The Secret Friends Club, Tayang Februari 2026!
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki