Suara.com - Sikap Duta Sheila On 7 saat konsernya dibubarkan polisi kembali mencuri perhatian netizen. Hal itu bahkan kembali menjadi perbincangan hangat di Twitter pada Jumat (26/5/2023).
Dalam video yang dibagikan akun @kegblgnunfaedh di Twitter, seorang polisi terlihat naik ke atas panggung ketika Duta menyanyikan lagu Pemuja Rahasia.
Polisi tersebut memperlihatkan jam di tangannya yang menunjukkan bahwa waktu perform Sheila On 7 sudah selesai. Duta sendiri langsung menghentikan nyanyiannya.
"Jadi gimana pak, setelah diundang jadi saya harus gimana nih. Jadi biar biar semuanya denger, biar semuanya lihat siapa yang ngomong tadi gitu loh," kata Duta.
"Saya tuh pengen, saya mewakili semuanya. Saya pengen bapak dihormati, jadi bapak juga menghormati harusnya caranya," sambungnya lagi.
Duta merasa tidak seharusnya nyanyiannya disetop begitu saja.
"Kalau emang urus sudah harus selesai, paling nggak tunggu lagunya selesai gitu loh pak," tutur Duta disambut teriakan heboh penonton.
Setelah itu, polisi rupanya langsung mempersilakan Duta menyelesaikan lagunya.
"Saya minta maaf yah. Ini bener nih bisa diterusin sampai selesai nih satu lagu nih?" ujar Duta memastikan.
Baca Juga: 7 Pesona Rafael Tan, Dulu Terkenal Jadi Anak Boyband Kini Jadi Duta Seblak
Meskipun kejadian beberapa tahun silam, netizen tetap heboh dan memuji sikap Duta Sheila On 7.
"Polisi minta dihormatin sendirinya nggak ngehormatin," tulis @fai***.
"Attitudenya bagus banget mas Duta ini," timpal lainnya.
"Selow, tapi tegas," imbuh lainnya.
Berita Terkait
-
7 Pesona Rafael Tan, Dulu Terkenal Jadi Anak Boyband Kini Jadi Duta Seblak
-
Profil Rafael Tan, Mantan Personel Smash yang Jadi Duta Seblak Tanah Air
-
Profil Rafael Tan, Personil Smash yang Kini Jadi Duta Seblak
-
Profil Rafael Tan, Member Boyband yang Viral Sabet Gelar Duta Seblak
-
Kasus Belum Jelas, Mario Dandy Satriyo Diusulkan Jadi Duta Free Kick
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Sinopsis The Snitch: Persaingan Panas Jaksa dan Polisi di Balik Kasus Narkoba
-
Sinopsis Jangan Buang Ibu, Film Tentang Nasib Ibu di Panti Jompo
-
Berburu Tiket Gala Premiere Film Alas Roban Diskon 50 Persen, War Mulai Hari Ini!
-
Goyang Maut di Panggung Bundaran HI, Lia Ladysta Tak Lupa Kirim Doa buat Korban Bencana
-
Gara-Gara Lukisan Ini, Muncul Isu Terbaru Aura Kasih dan Ridwan Kamil Sudah Menikah?
-
Agak Laen: Menyala Pantiku! Jadi Film Indonesia Ketiga yang Tembus 10 Juta Penonton
-
8 Rekomendasi Film Hollywood Bernuansa Tahun Baru yang Tak Lekang Waktu
-
Top 10 Film Netflix Indonesia Terpopuler Akhir 2025, Jumbo Nomor Satu
-
5 Fakta Menarik Undercover Miss Hong, Park Shin Hye Comeback dengan Peran Ganda