Suara.com - Pasangan artis Raffi Ahmad dan Nagita Slavina belum lama ini pergi liburan ke Jepang. Selama berada di negeri Sakura, keduanya kerap bagikan momen menarik lewat Instagram.
Gigi, sapaan akrab Nagita Slavina, tentu saja tak melewatkan momen menjajal kuliner khas negara tersebut. Dalam video yang beredar, dia terlihat mau membeli sebuah makanan.
"Excuse me. This (Permisi, mau pesan ini)," kata Nagita Slavina kepada di pedagang.
Alih-alih langsung dilayani, Gigi malah ditolak. Rupanya, pedangan tersebut belum membuka kedai, melainkan sedang bersiap-siap.
"Nope, nope. Prepare (Tidak, tidak. Lagi siap-siap)," kata si pedagang.
Mendengar hal itu, Nagita Slavina bergegas pergi.
"Oh oke, thank you," ujar Nagita Slavina.
Namun di perjalanan, Nagita Slavina mengeluh karena tak dilayani oleh pedagang tadi. Tapi dia tak sungguh-sungguh, melainkan cuma bercanda.
"Makanya jangan nongol dong kalau belum jualan," kata Nagita Slavina.
Baca Juga: Tampilan Private Jet Dijual Raffi Ahmad Seharga Rp40 Miliar: Mewah Dan Elegan
Potongan video tersebut diunggah ulang oleh akun TikTok @mas_13120.
"Ketemu pedagang ketus, ini respons Nagita Slavina," tulis akun tersebut.
Netizen pun ramai-ramai berkomentar.
"Kalau di Indonesia mungkin semua pedagang kenal sama dia, di luar negeri 'ya siapa lu'," komentar netizen.
"Dia biasa diratukan di negara sendiri, makanya ngomel-ngomel," timpal yang lain.
"Lagi nggak mood kali mbak Gigi, aslinya ya biasa aja," seru yang lain.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Demi Jemput Cucu, Eva Manurung Rela Kenakan Hijab
-
Reza Arap Datang Tahlilan, Ayah Lula Lahfah Bungkam soal Pemeriksaan Kasus Putrinya
-
Melaney Ricardo Ungkap Masa Kelam: Pernah Gila Party hingga Mulut Berbusa dan Nyaris Tewas
-
Reza Arap Ada di TKP Kematian Lula Lahfah, Polisi: Makanya Kami Minta Klarifikasi
-
Tutorial Beli 2 Tiket Film Esok Tanpa Ibu tapi Bayar Satu Saja di Cinema XXI
-
Di Tengah Drama Keluarga, Victoria Beckham Dianugerahi Gelar dari Kementerian Kebudayaan Prancis
-
Kabar Duka: Tika Mega Lestari Istri Pesulap Merah Meninggal Dunia
-
Kalau Waktu Bisa Diulang, Jule Ogah Nikah Muda: Nikmati Dulu Masa Muda
-
Muncul Tanpa Hijab, Julia Prastini Akui Diceraikan Na Daehoon karena Perbuatannya
-
Pasukan 1000 Janda, Kisah Para Perempuan Perkasa Indonesia Bakal Segera Hadir