Suara.com - Nama Beni Mulyana, kakak Lesti Kejora kembali jadi perhatian warganet. Kali ini karena keakrabannya dengan putra sambungnya, Noah.
Bahkan warganet sudah memberikan julukannya hot daddy karena keakrabannya dengan putra sambungnya.
Seperti diketahui, saudara laki-laki Lesti Kejora menikah dengan seorang janda beranak satu bernama Ira Dahlia Handoko pada 10 Oktober 2022 lalu.
Lantas, seperti apa sosoknya? Berikut ulasan profil yang telah dihimpun dari berbagai sumber.
Profil dan Biodata Beni Mulyana
Beni Mulyana Sopian adalah kakak kandung Lesti Kejora yang lahir pada 3 April 1997. Pria yang lebih dikenal dengan nama Beni Mulyana ini umurnya hanya beda dua tahun dari sang adik, Lesti Kejora.
Saat melanjutkan pendidikannya di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Pasunda, ia mengambil program studi manajemen. Dikenal dekat dengan sang adik, Benny Mulyana kerap membagikan potret bersama Lesti di instagram pribadinya.
Tak kalah populer dari adiknya, akun instagram pria berusia 25 tahun ini bahkan sudah centang biru dan memiliki lebih dari 683 ribu followers.
Menikah dengan Ira Dahlia
Baca Juga: Heboh Lesti Kejora dan Rizky Billar Ciuman saat Live TikTok, Waspadai 5 Dampak Buruk Pamer Kemesraan
Beni Mulyana resmi mempersunting Ira Dahlia Handoko alias Rara pada 10 September 2022 lalu. Setelah sempat dilangkahi sang adik yang menikah dengan Rizky Billar pada 2021. Beni menikahi Rara yang telah dikaruniai satu anak dari pernikahan sebelumnya.
Kini hidup bareng anak sambung, Beni Mulyana dijuluki hot daddy saat bagikan potret bareng anak Rara. Lewat instagram pribadinya, Beni kerap memamerkan kedekatannya dengan sang anak yang bernama Noah.
Pekerjaan dan Agama
Sama seperti Lesti Kejora, Beni Mulyana juga menganut agama islam. Anak pertama Endang Mulyana ini juga kerap membagikan potret merayakan idul fitri bersama keluarga besarnya.
Meski bekerja di balik layar sebagai pengurus YouTube Lesti Kejora, namun poparitas Beni tak kalah dengan sang adik. Ia juga dikenal cukup aktif di media sosial terutama di Instagram.
Apalagi sosoknya juga kerap terlihat dalam acara penting sang adik. Bahkan penikahannya dengan Ira Dahlia juga tak kalah mencuri perhatian meski dirinya bukanlah artis.
Berita Terkait
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Deretan Artis yang Diprediksi Melahirkan pada 2026, Momen Penuh Kebahagiaan
-
Biarkan Lesti Kejora Gendong Anak saat Hamil Besar, Rizky Billar Klarifikasi
-
Lesti Kejora Dilabeli 'Tukang Nyinyir', Iis Dahlia: Jangan Pada Marah
-
Iis Dahlia Bongkar Sifat Asli Lesti Kejora saat Off Camera: Tukang Nyinyir
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
Terkini
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z