Suara.com - Video anak bungsu Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Rayyanza Malik Ahmad naik lift di rumah baru orangtuanya berhasil menyita perhatian publik.
Dalam video yang beredar di media sosial, salah satunya dibagikan oleh akun @lambe__danu di Instagram pada Senin (29/5/2023), terlihat Rayyanza naik lift didampingi salah satu karyawannya.
Karyawan tersebut memegang satu tangan Rayyanza, sedangkan tangan satunya dipakai buat merekam.
Ada momen di mana Rayyanza berjongkok dan memegang pinggiran lift yang sedang berjalan naik ke atas. Cipung sapaannya juga beberapa kali kedapatan melompat-lompat heboh.
Melihat itu, para netizen pun segera bereaksi. Mereka khawatir tangan adik Rafathar Malik Ahmad itu terjepit.
"Mau seaman apapun lift di rumah klo lagi bawa anak kecil apalagi masih balita tuh lebih baik digendong deh, dari pada cuma digandeng 1 tangan trus tangan 1 nya sibuk megang hp. Kita yang dewasa harus peka dan bijak demi menjaga keamanan si anak," tulis @irm***.
"Ngilu banget liat tangannya Cipung mau masuk sela-sela itu," timpal lainnya.
"Baru tau ternyata model liftnya kayak gitu. Ini sih lift angkut barang," imbuh lainnya.
"Eh iya loh. Sebisa mungkin kalo di dalam lift lagi pegang anak jangan video lah. Musibah nggak ada yang tau," tambah lainnya.
Baca Juga: Angela Lee Kecelakaan, Kapolda Metro Jaya Minta Maaf Soal Mario Dandy
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Inara Rusli dapat hadiah dari Sultan Andara Raffi Ahmad
-
Bikin Kangen, Momen Latihan Militer Rayyanza dan Sus Rini Diunggah Lagi
-
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Berangkat Haji Ajak Karyawan, Sahabat & Orang Tua Tahun Ini, Netizen: Masya Allah...
-
Mbak Lala Kena Gunjingan Netizen Gegara Berani Cium Bibir Rayyanza: Dikasih Kebebasan Sama Bos
-
Angela Lee Kecelakaan, Kapolda Metro Jaya Minta Maaf Soal Mario Dandy
Terpopuler
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 7 Mobil Keluarga 7 Seater Seharga Kawasaki Ninja yang Irit dan Nyaman
- Link Download Logo Hari Santri 2025 Beserta Makna dan Tema
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 Oktober 2025: Banjir 2.000 Gems, Pemain 110-113, dan Rank Up
Pilihan
-
5 Laga Klasik Real Madrid vs Juventus di Liga Champions: Salto Abadi Ronaldo
-
Prabowo Isyaratkan Maung MV3 Kurang Nyaman untuk Mobil Kepresidenan, Akui Kangen Naik Alphard
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
Terkini
-
Sinopsis Troll 2, Bangkitnya Raksasa Ciptakan Petualangan Baru yang Lebih Menegangkan
-
Baper, Mikha Tambayong Ungkap Momen Paling Menguras Emosi di Film Horor Abadi Nan Jaya
-
Gandeng Penulis Physical: 100 Netflix, Ma Dong Seok Debut di Variety Show I AM BOXER
-
Alhamdulillah, Willie Salim Telah Mualaf
-
Sinopsis A House of Dynamite, Ketegangan 20 Menit Sebelum Dunia Hancur
-
Jadi Zombi di Film Abadi Nan Jaya, Fisik Dimas Anggara Terkuras Habis
-
Kata Jonathan Frizzy Usai Divonis 8 Bulan Penjara di Kasus Vape Mengandung Obat Keras
-
Sinopsis Film Murder Report, Momen Menegangkan Cho Yeo Jeong Saat Wawancara Pembunuh Berantai
-
Apa Kabar Keenan Pearce? Mantan Raisa yang Pernikahan Pertamanya Gagal
-
Proses Donny Damara Jadi Zombie di Film Abadi Nan Jaya: Kerja Pakai Darah, Keringat dan Air Mata