Suara.com - Kabar perselingkuhan Syahnaz Sadiqah dan Rendy Kjaernett semakin memanas. Kini, beredar video dengan narasi keduanya muncul di hadapan publik untuk klarifikasi.
Video tersebut diunggah akun Youtube Zdravo Zajedno pada Rabu (21/6/2023). Judul yang tertera adalah "Akui!! Begini Klarifikasi Syahnaz dan Rendy Kjaernett Di Depan Awak Media Tentang Perselingkuhannya". (sumber video: https://youtu.be/Ed0DXENAulk)
Video berdurasi delapan menit dua detik itu menampilkan potret Syahnaz dan Rendy yang berada dalam satu frame di thumbnail. Sementara di sampingnya tampak suami Syahnaz, Jeje Govinda, yang sedang melihat ke arah mereka.
Terdapat pula katerangan "Klarifikasi!! Syahnaz dan Rendy Kjaernett akui kedekatannya. Syahnaz akui hubungannya dengan Rendy".
Lantas benarkah klaim yang disebutkan dalam video tersebut?
Penjelasan
Setelah video tersebut ditonton secara utuh, tidak terdapat narasi yang membenarkan Syahnaz dan Rendy Kjaernett mengakui hubungan gelap mereka ke hadapan awak media.
Narator dalam video tersebut hanya menampilkan bukti-bukti perselingkuhan seperti yang dibagikan Lady Nayoan selaku istri Rendy Kjaernett di Instagram.
Tidak terdapat bukti valid yang membenarkan judul serta kalimat keterangan dalam sampul video.
Baca Juga: Rendy Kjaernett Tato Wajah Syahnaz Sadiqah di Punggung, Lady Nayoan: Belum Puas Anda?
Kesimpulan
Dari penjelasan di atas dapat disimpulkan bahwa klaim Syahnaz Sadiqah dan Rendy Kjaernett klarifikasi di hadapan media tentang perselingkuhannya adalah salah atau hoaks. Video ini termasuk konten yang menyesatkan.
Berita Terkait
-
Dialog Syahnaz dan Rendy Kjaernett di Sinetron Jadi Kenyataan, Netizen: Definisi Ucapan Adalah Doa
-
Perselingkuhan Syahnaz Sadiqah dan Rendy Kjaernett Ternyata Diprediksi Darryl Wezy: Kehancurannya Besar Banget
-
Amy Qanita Kena Getah Skandal Perselingkuhan Syahnaz Sadiqah dan Rendy Kjaernett: Itulah Hasil Didikan Mama Amy!
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
ALPHA DRIVE ONE Resmi Debut, Arno Absen Tampil Akibat Patah Tulang
-
Iklan Lawas Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Viral, Diduga Awal Kisah Buku Broken Strings
-
Timothy Ronald Dipolisikan Kasus Dugaan Penipuan Kripto, Kerugian Tembus Rp 3 Miliar
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Wajib Pakai Wali Nikah, Ustaz Derry Sulaiman: Tidak Sah Hukumnya!
-
BoA Hengkang dari SM Entertainment, Tutup Perjalanan Seperempat Abad
-
Kepala Putus hingga Masuk Peti, Prilly Latuconsina Syok Baca Naskah Danur: The Last Chapter
-
Film Suka Duka Tawa Tawarkan Buy 1 Get 1 Free di m.tix, Cek Syaratnya
-
Digugat Rp5 Miliar Terkait Jasa Pelolosan Akpol, Adly Fairuz Bantah Pernah Menipu
-
Jennifer Coppen Unggah Foto Baru Jelang Nikah dengan Justin Hubner, Ibu Dali Wassink Bereaksi
-
Sinopsis Surat untuk Masa Mudaku, Film Indonesia Original Netflix Pertama di 2026