Suara.com - Jesslyn Anastasia, adik kandung crazy rich Surabaya, Steven Setiono memilih menjadi seorang influecer.
Awalnya Jesslyn menekuni dunia fashion, Namun dia memilih menjadi seorang Influencer setelah sang kakak, Steven Setiono memberi saran.
Selain itu dia selalu menolak karena tidak pede. Namun berkat dukungan keluarga dia pun mulai menekuni dunia yang bisa memberikan cuan banyak.
"Dari dulu saya sudah disuruh ikut ke dunia influencer tapi saya menolak terus, dan karena support mama juga keluarga akhirnya masuk," ungkap Jesslyn kepada awal media belum lama ini.
Tak ingin meninggalkan dunia lamanya, Jesslyn dengan total 75 ribu lebih followers ini pun sukses dengan konten seputar beauty, fashion, dan lifestyle.
"Awalnya saya fashion designer dari tahun 2015-2019, terus stop kerja, dan pada tahun 2021 saya join dengan koko saya, Steven Setiono," ujar pemilik akun Instagram @jesslynanastasias.
Tidak mudah untuk seorang Jesslyn menjadi seorang influencer. Apa lagi dia terkenal seorang introvert yang bisa serba salah saat di depan kamera.
"Saya tidak pede di depan kamera, awalnya susah, awkward gitu. Sulit kalau setiap hari harus update di socmed ya, apalagi memang dasarnya saya introvert," tuturnya.
Kendala lain yang didapat saat menjadi seorang influencer banyaknya yang julid dengan konten yang dia buat. Kendati begitu, Jesslyn tetap lebih menikmati profesinya saat ini, karena ia bisa memberi manfaat untuk orang banyak. Ia juga tak pedulikan cibiran.
Baca Juga: Cerita Pilu di Balik Kesuksesan Farida Gresia Jadi Influencer Terkenal
"Kalau ada netizen yang negatif, saya cuek aja dan nggak gubris. Lain halnya kalau mereka tanya-tanya soal skincare dan fashion saya beli di mana, itu saya suka," jelasnya.
Berita Terkait
-
Diteror Bom Molotov usai Kritik Pemerintah, Ini 7 Fakta Serangan di Rumah DJ Donny
-
Kritik Penanganan Bencana dan Ancaman bagi Mereka yang Mengingatkan
-
Sherly Annavita Diteror Usai Speak Up Soal Bencana Sumatra, Mobil Dicoret Hingga Dilempari Telur
-
Tampil Santun dan Stylish, Intip 4 Gaya Syar'i Modis ala Monica Sahara!
-
Melissa Tanojo dan Vincent Mergonoto Anak Siapa? Pernikahannya Viral Habiskan Rp100 Miliar
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam
-
Suami Terseret Kasus Penipuan, Boiyen Ungkap Harapan Ini untuk Tahun 2026