Suara.com - Nathalie Holscher mengutarakan kekecewaan pada mantan suaminya, Sule ke publik. Lewat Instagram Story, ia menyebarkan foto percakapan di WhatsApp dengan seorang lelaki yang diduga Sule.
Pesan WhatsApp tampak dikirim pukul 10.41 WIB. Nathalie mengabarkan kondisi terkini anaknya, Adzam di rumah sakit.
"Masih di IGD ini kang, belum masuk kamar," tulis Nathalie Holscher dikutip Sabtu (1/7/2023).
Lelaki diduga Sule kemudian membalas pesan tersebut. Ia meminta diberitahu soal kamar tempat Adzam dirawat dan akan ke sana usai salat Jumat.
"Gue mandi dulu. Nanti kabarin kalau sudah dapat kamarnya," katanya. "Gue ngerjain endorse dulu. Habis Jumatan paling ke rumah sakit," imbuhnya.
Nathalie Holscher merespons chat terakhir lelaki tersebut di Insta Stories. Di tampak emosi dengan jawaban tersebut meski di chat ia merespon dengan baik.
"Astagfirullah! Ngerjain endorse dulu dan habis Jumatan. (Perasaan enggak pernah tuh lihat dia jumatan selama bareng-bareng)," ucap Nathalie Holscher.
"Tidak patut dicontoh ya para Bapak-Bapak di luar sana. Jangan pernah se-masa bodo itu ya sama anak. Kasih sayang ke anak bukan cuma materi!!" beber aktris 30 tahun ini.
Tak lama setelah Nathalie Holscher mengunggah postingan tersebut, Sule tampak datang ke rumah sakit. Nathalie mengunggah momen Sule tengah menggendong Adzam yang menangis.
Baca Juga: Nathalie Holscher Ngamuk dan Sindir Sule di Instagram, Netizen: Enggak Usah Lebay, Caper Amat
Kedatangan Sule agaknya meredakan emosinya. Janda satu anak itu kemudian menghapus stories sebelumnya dan bersyukur atas kedatangan Sule. "Alhamdulillah," tulis Nathalie di video Sule yang menggendong Adzam.
Sebelumnya diberitakan, anak Sule dan Nathalie Holscher, Adzam, dilarikan ke Rumah Sakit Brawijaya, Jakarta Selatan. Bayi satu tahun itu mengalami demam tinggi hingga kejang dan keluar busa dari mulutnya.
Berita Terkait
-
Nathalie Holscher Ngamuk dan Sindir Sule di Instagram, Netizen: Enggak Usah Lebay, Caper Amat
-
Sule Diduga Lebih Mentingin Konten Endorse Ketimbang Jenguk Anak, Nathalie Holscher Ngamuk: Gak Patut Dicontoh!
-
Panas Tinggi hingga Mulut Keluar Busa, Adzam Anak Sule dan Nathalie Holscher Dilarikan ke RS
-
8 Potret Wajah Sedih Nathalie Holscher Lepas Kepergian Ibu Angkat, Wajah Murungnya Jadi Sorotan
-
Demi Anak, Intip 9 Momen Nathalie Holscher Ajak Kambing Naik Alphard
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV