Suara.com - Ayu Ting Ting dikenal sebagai artis yang menyayangi keluarganya. Pelantun lagu Sambalado tersebut beberapa kali mengajak keluarganya untuk berlibur bersama.
Seperti baru-baru ini, Ayu Ting Ting memboyong keluarganya liburan ke Singapura. Pedangdut populer ini pun membagikan momen liburan mereka ke Instagram.
"Kita holiday bentar yang penting jalan-jalan, hehehe," tulis ibu satu anak itu dikutip dari unggahannya, Selasa (4/7/2023).
Meski hanya sebentar, Ayu Ting Ting dan keluarga tampak menikmati liburan mereka. Keluarga artis yang satu ini mengunjungi destinasi populer di Negeri Singa tersebut.
Penasaran seseru apa momen liburan mereka? Intip deretan potret Ayu Ting Ting ajak keluarga liburan ke Singapura berikut ini!
1. Ayu Ting Ting baru-baru ini mengajak putri, ayah, ibu, adik, adik ipar serta keponakannya yang masih bayi liburan bareng ke Singapura.
2. Keluarga Ayu Ting Ting tentu saja mengunjungi destinasi populer, seperti Merlion Park yang terkenal dengan patung singa ikoniknya.
3. Ayu dan keluarga juga tak melewatkan kesempatan untuk mengambil banyak foto dengan latar belakang gedung Marina Bay Sands.
4. Potret kompak Ayu Ting Ting dengan ibu dan adik perempuannya, banyak yang memuji penampilan mereka yang kece abis.
Baca Juga: Denada Ungkap Kebaikan Hati Ayu Ting Ting yang Tak Diketahui Orang Banyak: Anakku sampai Jatuh Cinta
5. Sayang keponakan bak anak sendiri, Ayu terlihat ikut momong baby Sumehra yang terlihat cantik dan menggemaskan.
6. Ayu Ting Ting tentu saja tak melewatkan momen untuk pamer kedekatannya dengan sang putri, Bilqis.
7. Makin gede, tinggi badan gadis cilik dengan nama lengkap Bilqis Khumairah Razak itu sudah hampir menyamai ibunya, lho.
8. Gaya busana Ayu Ting Ting dan Bilqis juga sama-sama kece, lebih mirip bestie daripada ibu dan anak.
9. Banyak yang memuji kekompakan keluarga Ayu Ting Ting yang tampak menghangatkan hati.
10. Kasih sayang Ayu Ting Ting pada keluarganya juga menuai pujian dari banyak orang.
Berita Terkait
-
Denada Ungkap Kebaikan Hati Ayu Ting Ting yang Tak Diketahui Orang Banyak: Anakku sampai Jatuh Cinta
-
Ikut Potong Hewan Kurban Pakai Celana 'Gemes', Ayu Ting Ting Disentil: Minimal Celana Panjang Lah
-
CEK FAKTA: Selingkuh dengan Rendy Kjaernett, Syahnaz Sadiqah Kena Semprot Ayu Ting Ting
-
8 Potret Ayu Ting Ting Potong Daging Kurban, Celana Pendek jadi Sorotan
-
Rasakan Perbedaan Idul Adha Tahun Ini dan Sebelumnya, Ayu Ting Ting Sampai Sujud Syukur
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Deretan Host Indonesian Idol, Robby Purba Gantikan Boy William di 2026
-
Pecah! 11 Idol K-Pop Comeback 2026: EXO, BTS hingga BIGBANG
-
Siapa Mikhail Iman? Sosok yang Dicurigai Pacar Baru Ria Ricis
-
Sinopsis A Knight of the Seven Kingdoms, Prekuel dari Game of Thrones
-
Antara Ibu, AI, dan Ibu Pertiwi: Menyelami Kedalaman Filosofis Film Esok Tanpa Ibu
-
3 Karakter Utama Film Korea Sister, Jung Ji So Comeback!
-
Bukan Kejar Harta, Teddy Pardiyana Ungkap Alasan Ajukan Hak Ahli Waris Bintang
-
Nostalgia Tren 2016, 6 Selebritis Tampil Ikonik dengan Kalung Choker dan Jeans Robek
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Film The American di Netflix, Thriller Sunyi yang Menegangkan
-
Park Bo Gum Comeback Main Film Sejarah, Bintangi The Sword: A Legend of the Red Wolf Bareng Joo Won