Suara.com - Publik menyoroti sikap Nanda Persada saat berkumpul bersama para personel band Govinda pada Senin (3/7/2023) malam. Saat momen tersebut, sang manager artis terang-terangan mendukung suami Syahnaz Sadiqah itu di tengah isu perselingkuhan sang istri dengan Rendy Kjaernett.
Momen tersebut terekam dalam video yang diunggah akun TikTok @kelurgakecildijerman. Dalam video tersebut, Nanda Persada berdiri di tengah para personel Govinda.
Sambil mengepalkan satu tangannya, Nanda Persada memberi dukungan untuk band Govinda agar selalu sukses dan berjaya. "Buat Govinda sukses terus, jaya selalu. Amin. Tetap berkarya. Amin," kata Nanda Persada.
Para personel pun berterima kasih kepada Nanda Persada atas doa dan dukungannya.
Lalu, tiba-tiba Nanda Persada menengok ke arah Jeje Govinda dan merangkul sambil mengusap-usap pundak. "Are you ok, bro? (Apa kamu baik-baik aja?)" tanya Nanda Persada.
Mendapat pertanyaan itu, Jeje Govinda pun terkekeh dan menunjukkan jempolnya ke arah kamera, "I'am ok (aku baik-baik aja)."
"Gue support lo, ya," dukung Nanda Persada lagi sambil menepuk tangan Jeje Govinda.
Nanda Persada pun mengatakan bahwa Jeje Govinda akan muncul di podcast-nya. Namun, ia tidak memberi tahu kapan waktunya.
Melihat sikap Nanda Persada dan Jeje Govinda yang santai meski didesak netizen dan Rendy Kjaernett sudah mengakui perselingkuhannya dengan Syahnaz Sadiqah, warganet ikut kesal.
Baca Juga: Dewi Perssik Sebut RT Malkan Sosok Arogan, Warganet: Kaca Mana Kaca
"Suami rela berbagi istri sama laki-laki lain yaitu laki orang. Naudzubillahimmindalik," ujar @khazannah***.
"Jaga harga diri lu sebagai laki-laki," imbuh @marco***.
"Jeje istrinya jangan mau dibagi-bagi dong. Gue greget lihat istrinya makin besar kepala kalau gini," kesal @enik***.
Berita Terkait
-
Rendy Kjaernett Berani Akui Kesalahan, Netizen Doakan Bisa Damai dengan Lady Nayoan
-
Sinopsis Tari Kematian, Film Horor yang Dibintangi Artis Muda Berbakat
-
Profil Lee Jung Jae, Bintang Squid Game 2 yang Minta Bayaran Rp16 Miliar Per Episode
-
4 Potret Pasangan Artis Ibadah Haji Bersama, Sahrul Gunawan dan Dine Mutiara Ibadah Sekaligus Bulan Madu?
-
Akting Bareng Amanda Manopo, Achmad Megantara Diwanti-wanti Setia ke Istri
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Tak Pernah Minta Maaf ke Istri Pertama Insanul, Inara Rusli Batal Diundang TV Usai Diprotes
-
Nathalie Holscher Sindir Anak-Anak Sule yang Lupa Adiknya?
-
Kisah Pahit Naura Ayu Diremehkan Mantan Artis Cilik di Awal Karier, Membekas Sampai Sekarang
-
Nicholas Saputra Turun Langsung Salurkan Bantuan di Aceh, Tompi Disindir Netizen
-
Pernikahan Darma Mangkuluhur Jadi Sorotan, Brian McKnight Muncul sebagai Kejutan untuk Sang Ibu
-
Diduga Bela Timothy Ronald, Hotman Paris Sebut Ribuan Dosen Bisa Dipenjara!
-
Dikaitkan dengan Buku Aurelie, Roby Tremonti Nangis-Nangis Minta Diundang ke Podcast Denny Sumargo
-
Astrid Tiar Semprot Inara Rusli Soal Deadline Status ke Suami Orang: Minta Maaf, Bukan Ngelunjak!
-
Banyak Rumah Produksi Mau Angkat Buku Broken Strings ke Layar Lebar, Aurelie Moeremans Kaget
-
Andien Ungkap Trauma Masa Lalu Usai Membaca Buku 'Broken Strings' Aurelie Moeremans