Suara.com - Vicky Prasetyo tiba-tiba dikabarkan meninggal dunia secara mendadak. Informasi ini hadir dari salah satu akun YouTube Coretan Tinta Selebritis.
Pemilik akun Coretan Tinta Selebriti mengunggah judul dengan postingan "Vicky Prasetyo meninggal dunia, tangis kedua mantannya pecah di rumah duka. Cek Faktanya!'.
Bukan hanya judul, akun tersebut juga menampilkan thumbnail foto Vicky Prasetyo, lengkap dengan sosok Kalina Oktariani, sang mantan istri yang sedang menangis.
"Vicky Prasetyo meninggal dunia secara tiba-tiba. tangis Kalina dan Angel Lelga pecah di rumah duka," demikian keterangan di foto thumbnail pada unggahan Minggu (30/7/2023).
Lalu, benarkah kabar yang menyebut Vicky Prasetyo meninggal dunia?
Penjelasan:
Dalam video yang hadir di akun tersebut, si narator ternyata juga mengutip dari unggahan Facebook. Menerangkan dengan hal yang sama, Vicky Prasetyo meninggal dunia.
Bahkan lebih detail, si akun Facebook itu juga menuliskan, sebelum Vicky Prasetyo wafat, tubuhnya terlihat lemah karena berbaring di kasur.
Namun hingga video tersebut berakhir, tidak ada keterangan yang benar-benar menyebut Vicky Prasetyo meninggal dunia.
Baca Juga: Azka Corbuzier Podcast Bareng Vicky Prasetyo, Adabnya Disorot: Jelas Muak
Mendekati akhir video, terungkap bahwa yang meninggal bukan Vicky Prasetyo, melainkan ayahnya.
Kesimpulan:
Dari penjelasan tersebut, disimpulkan bahwa kabar Vicky Prasetyo meninggal adalah tidak benar alias hoaks. Termasuk foto yang diambil sebagai thumbai, hanya sekadar pendukung.
Selain itu, ada pula bukti yang menunjukkan Vicky Prasetyo dalam kondisi baik. Hal itu terlihat dalam aktivitas artis 39 tahun ini di Instagram Story.
Tag
Berita Terkait
-
Azka Corbuzier Podcast Bareng Vicky Prasetyo, Adabnya Disorot: Jelas Muak
-
Gajinya Rp 4,8 Miliar Sebulan, 5 Potret Rumah Vicky Prasetyo Jauh dari Kemewahan
-
Dikenal Punya Karakter Konyol, Presiden Jokowi Malah Prediksi Vicky Prasetyo Lolos jadi Anggota Dewan
-
Profil Vicky Prasetyo, Artis Penuh Kontroversi yang Dipuji Presiden Jokowi Bisa Jadi Wakil Rakyat
-
Nyaleg, Vicky Prasetyo Ingin Berjuang Agar Guru Ngaji Diberi Gaji
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV
-
Spider-Man 2: saat Peter Parker Berada di Titik Terendah, Malam Ini di Trans TV
-
Lebih dari Sekadar Sekuel, Teman Tegar Maira Bawa Misi Penyelamatan Hutan Papua
-
Dibongkar Beby Prisillia, Onadio Leonardo Bebas Rehabilitasi Narkoba Besok
-
Sinopsis Portraits of Delusion, Reuni Bae Suzy dan Kim Seon Ho di Drakor Thriller Misteri
-
Sabrina Chairunnisa Sentil Warganet yang Menghakimi Lula Lahfah
-
Viral Pak RT di Jakarta Mendunia Gara-Gara Ubah Got Jadi Kolam Lele, Diundang TV Nasional China
-
Anggap Temannya Miskin, Perempuan Ini Minta Bayi Kembar yang Baru Dilahirkan