Suara.com - Rendy Kjaernett dan Lady Nayoan dikabarkan mengalami kecelakaan mengalami kecelakaan di tol Jati Bening, Bekasi, Jawa Barat, pada Senin (31/7/2023) dini hari kemarin.
Saat kecelakaan itu terjadi, Lady Nayoan berada di kursi penumpang dari mobil yang dikemudikan oleh Rendy Kjaernett.
Kecelakaan yang dialami Rendy dan Lady membuat warganet kembali ingat daftar artis yang mengalami kecelakaan bareng pasangan yang sebelumnya pernah terjadi.
Bahkan ada yang meninggal bersama di lokasi kecelakaan hingga masih meninggalkan duka sampai sekarang.
Nah siapa saja artis yang mengalami kecelakaan saat bersama dengan pasangan? Berikut ulasannya.
1. Saipul Jamil dan Virginia Anggraeni
Kecelakaan yang melibatkan pasangan artis yang pertama adalah Saipul Jamil dan Virginia Anggraeni. Kejadian naas itu terjadi pada 3 September 2011 silam. Mobil yang dikemudikan oleh Saipul Jamil mengalami kecelakaan di Tol Cipularang KM 97.
Akibat musibah itu, Virginia Anggraeni yang tengah mengandung anaknya dan Saipul Jamil meninggal di lokasi. Sedangkan Saipul Jamil selamat dan mengalami luka-luka. Kecelakaan ini jadi sorotan karena Saipul Jamil sempat menjadi tersangka.
2. Laura Anna dan Gaga Muhammad
Selebgram cantik Laura Anna harus menerima kenyataan pahit bahwa dirinya lumpuh. Kelumpuhan Laura Anna terjadi usai dirinya mengalami kecelakaan bersama kekasihnya Gaga Muhammad pada 8 Desember 2019 silam.
Mobil yang dikemudikan Gaga Muhammad dengan Laura Anna sebagai penumpang terlibat kecelakaan di Tol Jagorawi. Akibatnya Laura Anna lumpuh sedangkan Gaga Muhammad harus berhadapan dengan hukum karena mengemudi dalam pengaruh alkohol hingga membahayakan orang lain.
Mirisnya keduanya akhirnya putus dan Laura pun berjuang sembuh seorang diri. Setelah berjuang selama kurang lebih 2 tahun, Laura Anna akhirnya menyerah dan meninggal dunia pada 15 Desember 2021.
3. Vanessa Angel dan Bibi Andriansyah
Kepergian Vanessa Angel dan Bibi Andriansyah mungkin masih teringat jelas di ingatan. Pasalnya Vanessa Angel dan Bibi Andriansyah meninggal dunia akibat kecelakaan maut di Tol Jombang.
Musibah yang terjadi pada 4 November 2021 itu menewaskan Vanessa dan Bibi di lokasi kejadian. Sementara tiga penumpang lainnya yaitu Gala Sky, Siska (pengasuh Gala), dan Tubagus (supir) selamat dengan sejumlah luka. Gala kehilangan orang tuanya sekaligus dalam musibah tersebut. Kepergian Vanessa dan Bibi sampai sekarang masih beberapa kali disinggung karena meninggalkan duka mendalam.
Berita Terkait
-
6 Kontroversi Lina Mukherjee, Dari Makan Babi Hingga Hamil di Luar Nikah!
-
Rumah Tangga Diguncang Isu Selingkuh Lagi, Lady Nayoan: Pohon yang Tinggi Anginnya Kencang
-
Lady Nayoan Pasang Badan! Ini Alasan Rendy Kjaernett Pilih Bungkam soal Isu Selingkuh
-
Lady Nayoan Akhirnya Bongkar Fakta-fakta Dugaan Perselingkuhan Rendy Kjaernett dengan Bella Lopulisa
-
Tanggapi Isu Selingkuhi Lady Nayoan, Gerak-gerik Rendy Kjaernett Disorot: Jangan Gelisah Dong
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga
-
Katrina Kaif Lahirkan Anak Pertama di Usia 42 Tahun, Ini Ungkapan Bahagia Vicky Kaushal
-
Beredar Potret Jule Tak Berhijab Bareng Selingkuhan Usai Dicerai Na Daehoon, Caption-nya New Janda
-
Bukan Nasi Goreng, Maher Zain 'Bucin' Sama Ubi Cilembu Sampai Dibawakan saat Live TV
-
Sinopsis Film Biopik Michael Jackson, Jaafar Jackson Perankan King of Pop
-
Hadirkan Adipati Dolken dan Mawar de Jongh, Ini Sinopsis Film What's Up With Secretary Kim?
-
5 Film dan Series Bollywood Terbaru yang Tayang di Netflix November 2025
-
4 Potret Penampakan Pasca Ledakan di SMA 72, Kotak Amal Pecah hingga Siswa Dibopong