Suara.com - Selebgram Rachel Vennya saat ini tengah berlibur ke Amerika Serikat. Tidak sendirian, ibu dua anak itu melakukan plesiran bersama Salim Nauderer sang kekasih.
Selama berada di sana, Rachel Vennya selalu mendapat kritik dari netizen. Ini terkait busana yang dipakai mantan istri Nico Al Hakim tersebut.
Seperti dalam unggahan Instagram terbarunya pada Selasa (5/9/2023), Rachel Vennya tampak menyusuri jalanan New York bersama sang pacar.
Perempuan yang akrab disapa Buna itu cuma memakai atasan berupa sport bra hitam. Dia memadukannya dengan baggy jeans warna senada.
Pakaian yang seharusnya dipakai saat olahraga itu dijadikan outfit jalan-jalan oleh Rachel Vennya.
Perempuan 27 tahun itu tampak percaya diri menunjukkan perut ratanya. Dia banyak berpose seolah-olah bra olahraga itu adalah outfit terbaiknya.
Namun rupanya kepercayaan diri Rachel Vennya tidak sejalan dengan opini warganet. Unggahan itu sontak diserbu ratusan kritikan dari netizen yang didominasi perempuan.
Mereka mengaku heran serta miris melihat Rachel Vennya yang semakin berani tampil terbuka usai bercerai dan membuka hijab.
"Bun kenapa sih sekarang pakaiannya kayak ginii," komentar akun @hel*** lengkap dengan emoji sedih.
Baca Juga: Tuai Kontroversi, Serial The Idol Resmi Tak Lanjut ke Musim Kedua
"Miniset dipakai jalan keluar bun?" kata akun @dewi***.
"Aku suka sama buna tapi dari buna bisa diambil pelajaran, Allah benar-benar membolak-balikkan hati manusia. Dari yang tertutup sampai yang terbuka. Sehat selalu buna," ujar akun @alfe***.
"Emang dia pikir dia Jennie," cibir akun @nra***.
Berita Terkait
-
6 Potret Romantis Rachel Vennya dan Salim Nauderer Berlibur Bersama di Amerika Serikat
-
Potret Wulan Guritno Unggah Foto Selfie Pakai Sport Bra Jadi Sorotan Warganet: Hot Mommy Idola Kawula Muda
-
Xabiru Anak Rachel Vennya Bingung Saat Ditanya Gayung, Warganet: Bekerja Keraslah Hingga Anakmu Tak Tahu Apa Itu Gayung
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki