Suara.com - DJ Verny Hasan nampaknya tak terima dituding ingin panjat sosial dan mencari uang dengan cara mengungkit kembali masalah tes DNA dengan Denny Sumargo.
Verny Hasan melalui unggahan story pada akun Instagram keduanya menegaskan bahwa dirinya pun tak mau menerima undangan podcast YouTube dan acara TV, meskipun dibayar.
"Apa butuh pansos terus butuh materi. Diundang wawancara aja sama podcast-podcast gue nggak mau. Sampai acara TV aja mau bayar gue pun nggak mau," tulis Verny Hasan melalui Instagram Storynya, Minggu (10/9/2023).
DJ Verny Hasan menegaskan bahwa dirinya juga tak membutuhkan belas kasih seorang pria untuk mendapatkan uang.
"Apalagi materi, tanpa laki-laki pun materi gue udah alhamdulillah lancar tanpa belas kasihan orang," katanya.
Karena itu, Verny Hasan justru heran dengan netizen yang sangat percaya dengan kata-kata para peramal tentang kasusnya dengan Denny Sumargo.
"Aneh-aneh aja netizen sama berita-berita apa lagi yang peramal. Mangkanya itu gue nggak percaya sama kartu. Gue percaya sama Tuhan gue!!" tutur Verny Hasan.
Sejumlah warganet dilansir dari TikTok @soultalker__, menilai Verny Hasan menolak datang ke podcast YouTuber karena tak tahu menjawab setiap pertanyaan host.
Banyak pula yang mengungkit pengakuan Verny Hasan bahwa dirinya sebagai single parent kesulitan untuk menghidupi anaknya seorang diri, sehingga meminta pengertian Denny Sumargo.
Baca Juga: Siapa Rebecca Klopper, Artis Muda yang Terancam Redup Gegara Video Syur
"Katanya susah buat makan, semakin yakin kalau...," kata @mysummer**.
"Katanya sampai jual baju buat makan," kata @arim**.
"Wkwkwk bukan nggak mau, tapi bingung jawab atau takut ketahuan. Kalau bener ya kali nggak mau wkwk," kata @hoshi**.
"Bukan nggak mau tapi takut nggak bisa jawab," kata @akbaranggi**.
Berita Terkait
-
Sudah Bikin Paspor, Verny Hasan Ngaku Denny Sumargo Ajak Bertemu dan Duduk Bareng
-
Video Syur Rebecca Klopper Part 2 Bikin Geger, Verny Hasan Ngamuk ke Denny Sumargo
-
Tinggal Tunggu Tanggal, Verny Hasan Sudah Siapkan Paspor Anak buat Tes DNA Kedua Bareng Denny Sumargo
-
Liburan Bareng Luna Maya, Cara Jalan Maxime Bouttier Jadi Gunjingan: Kok Kemayu Ya?
-
Luna Maya dan Maxime Bouttier Liburan ke Maroko, Warganet: Tidurnya Sekamar?
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah