Suara.com - Virly Virginia bakal diperiksa penyidik Polda Metro Jaya menyusul dibongkarnya rumah produksi film panas. Dia diperiksa sebagai saksi karena merupakan salah satu pemeran di film yang dibuat rumah produksi tersebut.
Sebelum dibongkar polisi, Virly Virginia ternyata pernah blak-blakan berbagi pengalaman membintangi film esek-esek tersebut. Dia mengaku proses syuting tak jauh berbeda dengan pemotretan majalah dewasa yang ia lakoni selama ini.
"Kayaknya sama aja sama foto. Kan kalau foto satu model di gangbang rame-rame, satu model yang moto (memfoto) banyak," kata Virly Virginia dalam potongan video yang diunggah YouTube Bioin Official Store.
Namun, menurut Virly, honor bermain film dewasa lebih banyak dibanding pemotretan. Ia pun bisa menikmati main film porno.
"Honornya lebih gede dan ternyata memang asik juga," ujar dia.
Virly Virginia juga mengungkap perbedaan syuting dan pemotretan dewasa. Selain dari segi bayaran, syuting film dewasa menggunakan banyak trik pengambilan gambar.
"Kalau akting lawannya pasti ada teman mainnya dong. Nah emang bedanya nggak ramai-ramai (seperti pemotretan). Jadi krunya paling cuma lima orang gitu yang ngeshoot dan pinter-pinter ambil gambar. Nggak bener-bener full ML (berhubungan seks)," ujarnya.
Virly Virginia membeberkan adegan apa saja yang nyata dan tidak dalam produksi film yang dibintangi.
"Kalau yang kissing (ciuman) gitu bener, kalau ML gitu nggak," kata dia.
Baca Juga: Selebriti Virly Virginia Bersama Siskaeee Terjerat Kasus Film Dewasa, Salah Berkarier di Indonesia
Selain ciuman, adegan yang benar-benar dilakoni para pemain adalah memegang bagian-bagian tubuh tertentu.
"Biar kita dapat aktingnya nggak sih kalau gitu jadi kita kayak hhhhh," imbuh Virly tak melanjutkan kalimatnya.
Sementara, selain Virly, pemain film panas rumah produksi tersebut yang bakal diperiksa polisi adalah selebgram Siskaeee. Keduanya bakal diperiksa minggu ini sebagai saksi.
Berdasarkan keterangan dari pihak kepolisian, para pemain dibayar sekitar Rp10 hingga Rp15 juta per judul film.
Sementara itu, tarif berlangganan situs film pornografi ini berkisar antara Rp50 ribu perhari, Rp150 ribu perminggu, Rp250 ribu perbulan, hingga Rp500 ribu per tahun.
Kasus rumah produksi film porno ini diungkap oleh Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya. Pengungkapan kasus ini dimulai ketika tim patroli siber menemukan tiga situs web yang mencurigakan, yaitu https://kelassbintangg.com/, https://togefilm.com/, dan https://bossinema.com/.
Berita Terkait
-
Bongkar Profil Virly Virginia, Eks Model Majalah Dewasa Kini Terjerat Skandal Film 'Keramat Tunggak'
-
Kramat Tunggak, Lokalisasi Era Gubernur Ali Sadikin Jadi Judul Film Porno Siskaeee dan Virly Virginia
-
Siskaeee dan Virly Virginia Cuma Dibayar Rp 15 Juta Untuk Bikin Film Porno, Dendanya Bisa Miliaran
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Rutinitas Baru Prilly Usai Putuskan Open To Work, Jauh dari Dunia Keartisan
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?
-
Sinopsis The Fifth Wheel, Film Komedi Netflix yang Dibintangi Kim Kardashian
-
Film Horor Rajah Siap Tayang, Aditya Zoni dan Samuel Rizal Dalami Sisi Gelap Manusia
-
A Score to Settle: Kisah Balas Dendam Nicolas Cage yang Penuh Kerentanan, Malam Ini di Trans TV