Suara.com - Para pemain Timnas Indonesia, baik senior maupun Timnas U-23, masih menjadi sorotan netizen. Terkini, sosok Rafael Struick, yang menyumbang satu gol dalam pertandingan Timnas U-23 melawan China Taipei dalam laga kualifikasi Piala Asia U-23 2024 pada Sabtu (9/9/2023), ikut disorot jutaan pasang mata.
Bukan hanya dicintai oleh masyarakat kalangan biasa, Rafael Struick ternyata juga berhasil membuat figur publik kesengsem, termasuk teman-teman selebgram Azizah Salsha.
Para sahabat perempuan dari istri Pratama Arhan kegirangan sampai salah tingkah saat berhasil foto dan bahkan mendapat tanda tangan dari Rafael Struick. Momen ini dapat dilihat melalui berbagai unggahan akun TikTok, termasuk akun girls_blooming dan usertiktokrm.
"Gue iri wkwk," tulis pengunggah video dikutip Minggu (10/9/2023).
Dalam video yang diunggah oleh akun TikTok ini, tampak momen ketika salah satu teman Azizah Salsha, Ratu Namira, malu-malu saat akan berfoto dengan Rafael Struick.
Melalui video lain yang beredar di TikTok, terlihat pula bagaimana hebohkan Ratu Namira saat sedang foto bareng pemain naturalisasi asal Belanda tersebut. Pasalnya saat itu Rafael Struick tampak rela menundukkan badannya dan sempat ingin merangkul bahu Ratu Namira.
Momen itu pun memancing beragam komentar dari netizen. Banyak netizen yang menggunjing Ratu Namira yang berhasil foto bersama Rafael Struick gara-gara satu circle dengan Azizah Salsha.
"Edisi orang dalam," komentar netizen. "Jalur orang dalam ini mah," timpal netizen lain. "Bagaikan langit dan bumi," komentar netizen di akun TikTok usertiktokrm.
"Maaf aku iri, aku bilang," imbuh yang lain. "Cemburu gue," komentar netizen lainnya lagi.
"Ratu salting brutal," timpal netizen. "Enak bngt circle mba zize," ujar netizen yang lain.
"Semua pemain Timnas diembat circle nya zize," komentar netizen lainnya. (Tata)
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Sesali Foto Bareng Sitok Srengenge, Sal Priadi Tegaskan Sikap Lawan Kekerasan Seksual
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Dibintangi Jeno dan Jaemin NCT, Drama Wind Up Resmi Umumkan Poster dan Jadwal Tayang
-
160 Ribu Orang di Sarinah Pilih Hening demi Korban Bencana: Tiara Andini hingga Donasi Miliaran
-
MNET Bocorkan Reuni Wanna One di Awal 2026, Reality Show Jadi Proyek Perdana
-
Marion Jola Ikut Geram dengan Sikap Tengil Insanul Fahmi
-
Dilaporkan Istri Sah ke Polisi, Satu Cara Ini Disebut Bisa Selamatkan Inara Rusli dari Jeratan Hukum
-
Sinopsis Wonder Man, Perjalanan Aktor Hollywood Masuk Dunia Superhero
-
Analisis Deolipa Yumara: Kenapa CCTV Ilegal Tetap Bisa Seret Inara Rusli di Kasus Zina
-
Siap Lepas Masa Lajang, Ini Deretan Pasangan Artis yang Berniat Gelar Pernikahan di 2026