Suara.com - Satu Cinta Dua Hati merupakan sinetron SCTV dan Vidio yang tayang setiap sore hari pukul 16.30 WIB. Saat ini drama “Satu Cinta Dua Hati” telah memasuki episode ke-52 yang berjudul “Fahri Bakar Semua Bukti”.
Sebelum mengetahui link nontonnya, kamu dapat mengetahui sinopsis “Satu Cinta Dua Hati” dalam episode sebelumnya sebagai berikut.
Sinopsis Drama “Satu Cinta Dua Hati”
Alisa memberitahu kepada Tania tentang kegiatan terbaru Fahri. Tania kembali ke ruangan yang berantakan dengan tumpukan sampah besar di dalamnya. Dengan kebingungan, dia mencoba mencari potongan foto yang hilang dalam tumpukan sampah.
Sayangnya, tidak ada satupun potongan foto yang berhasil ditemukan oleh Tania. Kekhawatiran dan kebingungannya semakin bertambah, dan dia mulai bertanya-tanya tentang masa lalu Fahri serta siapa anak Fahri saat ini.
Sementara itu, Fahri menyadari bahwa saatnya untuk melindungi Salwa, Nayla, dan Arsya. Dia merasa tidak memiliki pilihan lain selain menghapus semua kenangan tersebut. Fahri mengumpulkan semua barang tersebut dan membakarnya di mansion.
Namun, tanpa sengaja, sebuah sepatu bayi tertinggal, dan Nayla melihatnya saat dia lewat. Nayla mengenali sepatu bayi tersebut sebagai miliknya dan merasa sedih karena Fahri telah membakarnya, meskipun dia tidak memberi tahu Salwa.
Ridho membuat kejutan dengan mengirimkan kotak besar yang berisi semua foto kenangan dan barang berharga Salwa. Tanpa menunggu lama, Salwa terlihat sangat bahagia, begitu juga Nayla. Di antara koleksi foto-foto tersebut, ada satu foto Nayla saat masih bayi dengan selimut yang sama dengan yang Tania bawa.
Tania memutuskan untuk menyewa seseorang untuk mencari tahu keberadaan anak kandung Fahri dari pernikahan sebelumnya. Myra merasa kesal karena harus berada dalam satu klub cheerleading dengan Nayla.
Baca Juga: Link Nonton South Wind Knows My Mood Sub Indo, Drama China Terbaru
Lydia mencoba menciptakan konflik dengan Salwa, yang menyebabkan Ridho marah, tetapi Salwa meminta Ridho untuk tetap tenang. Lantas bagaimana kelanjutan ceritanya?
Link Nonton Sinetron Satu Cinta Dua Hati
Kamu bisa menonton drama “Satu Cinta Dua Hati” melalui Vidio dengan link berikut ini: https://www.vidio.com/premier/8190/satu-cinta-dua-hati atau melalui SCTV.
Demikian ulasan mengenai link nonton drama SCTV “Satu Cinta Dua Hati” beserta sinopsisnya yang dapat kamu ketahui. Semoga bermanfaat dan selamat menonton!
Kontributor : Muhammad Zuhdi Hidayat
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
Terkini
-
Alasan Raffi Ahmad Bantu Biayai pengobatan Fahmi Bo, Ternyata Ada Kaitannya dengan Sang Mertua
-
Belum Resmi Cerai, Sabrina Chairunnisa Tawarkan Deddy Corbuzier pada Riyuka Bunga
-
Potret Lisa BLACKPINK Jadi Sirene Emas Jibaro di Halloween 2025, Kostumnya Bikin Takjub!
-
Diduga Teler, Onad Bikin Desta Kesal di Podcast Vindes, Sebulan sebelum Terciduk Narkoba
-
Kini Tilap Uang Fuji Rp1 Miliar, Pantas Dulu Karyawan Dikasih Hadiah Uang Segepok Biasa Saja
-
Penampilan Cetar Azizah Salsha di Turnamen Padel, Lipstiknya On Point
-
Kini Onad Terjerat Kasus Narkoba, dr Richard Lee Diduga Sudah Curiga Sejak Setahun Lalu
-
Gendong Anak Erika Carlina, Panggilan Deddy Corbuzier Jadi Omongan
-
Sinopsis Rosario, Ketika Cinta Nenek Jadi Kutukan Mengerikan Bagi Cucu Kesayangan
-
7 Film dan Series Original Netflix Tayang November 2025, Ada Stranger Things 5!