Suara.com - Model dan aktris Indah Kalalo menjadi satu dari banyak selebritas Tanah Air yang memutuskan untuk menetap di Pulau Dewata, Bali. Baru-baru ini, Indah membagikan kepada publik isi atau jeroan dari huniannya di sana.
Memiliki luas 2.400 meter persegi, siapa sangka jika di dalam rumah Indah ada sebuah Pura kecil atau tempat beribadah bagi umat Hindu.
Kepada Melaney Ricardo, istri dari Ibrahim Justin Werner itu mengatakan bahwa ia menganut prinsip di mana bumi dipijak, di situ langit dijunjung. Dengan begitu, seluruh staf yang bekerja di rumahnya masih bisa beribadah.
"Jadi aku bangunlah itu pura, tiap hari ada orang Bali staf kita sama orang-orang Bali yang dulunya punya tanah di sini sama staf yang orang Bali," kata Indah Kalalo.
"Mereka sembahyang sehari tiga kali," lanjut model senior itu ketika menjadi bintang tamu acara podcast YouTube Melaney Ricardo, dibuat Suara.com, Senin (18/9/2023).
Lebih lanjut, Indah mengakui banyak masyarakat yang ingin tahu mengenai agama apa yang ia anut. Menjawab kekepoan netizen, Indah mencoba menjawabnya dengan cara normatif.
"Paling sering gua ditanya (agama). Kalau orang nanya apa agamanya Indah Kalalo? Agamaku adalah cinta," kata Indah kepada Melaney.
Ia mengaku percaya bila semua orang yang beragama adalah orang-orang yang memiliki hati yang baik dan tidak akan berbuat jahat.
"Itulah pondasinya semua agama yaitu cinta dan kasih ya," tambah Indah lagi.
Baca Juga: Pacari Luna Maya, Maxime Bouttier Disebut Tak Malu Bergaul dengan Tante-Tante
Sementara itu, Indah dikenal sebagai model senior beragama Islam. Sang suami yang merupakan seorang bule dari Australia, memutuskan masuk Islam sebelum mempersunting Indah.
Hanya saja di akhir 2021 lalu, agama yang dianut Indah Kalalo dan sang suami kembali dipertanyakan setelah Indah kedapatan melakukan ritual melukat.
Berita Terkait
-
Dibayar Mahal Jadi MC di Nikahan Putra Hotman Paris, Melaney Ricardo Tinggalkan Job Lain
-
Biodata dan Agama Indah Kalalo: Model Cantik yang Bangun Pura di Dalam Rumahnya
-
9 Potret Rumah Indah Kalalo yang Luasnya Mencapai 2.400 Meter Persegi
-
Nikita Mirzani Lebih Pilih Masuk Geng Menteri Ceria Dibanding Geng Cendol: Takut Nggak Nyaman
-
Nikita Mirzani Ngaku Introvert dan Gak Punya Musuh, Warganet: Dia Bipolar Kayaknya
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
8 Pasangan Artis Korea yang Menikah Setelah Pacaran Lama, Terbaru Kim Woo Bin dan Shin Min Ah
-
Omara Esteghlal Raih Piala Citra Pertama, Ucapan Manis buat Prilly Bikin Baper
-
Tabola Bale, dari FYP TikTok ke Panggung Bergengsi AMI Awards
-
Gaun Maudy Ayunda di FFI 2025 Jadi Sorotan, Intip Detail Kupu-Kupu di Punggungnya
-
5 Potret Miss Palestina dengan Gaun Bergambar Al-Aqsa, Bikin Dunia Terpukau
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice
-
Putri Adi Bing Slamet Rilis Lagu Toxic Relationship, Key Bings Ngaku Deg-degan Dihadiri Kakak