Suara.com - Ayu Aulia tengah dituding sebagai orang ketiga atau pelakor dalam rumah tangga Gege Fransiska dan Dheri Hero Rianto. Pendapat Ayu Aulia mengenai perselingkuhan pun lantas disorot warganet.
Beberapa waktu lalu, Ayu Aulia diminta Boris Bokir mengomentari perselingkuhan yang sedang marak di kalangan artis. Secara spesifik, Ayu Aulia mengomentari Virgoun meski hanya menyebutkan julukan "berdaki" yang diberikan netizen.
Awalnya Ayu Aulia membela Inara Rusli yang dipujinya cantik. Virgoun lantas dituding tidak bersyukur karena memilih berselingkuh.
"Sebel, soalnya nggak good looking. Kalau good rekening, aku nggak tahu ya. Udah nggak good looking, ceweknya cantik bukannya bersyukur," ujar Ayu Aulia dalam konten yang tayang di YouTube KUY Entertainment pada 26 Juni 2023.
Namun Ayu Aulia rupanya tak mau memihak salah satu sisi dalam kasus perselingkuhan. Menurut dugaan Ayu Aulia, kesalahan tidak dapat dilimpahkan kepada salah satu pihak suami atau istri.
"Tapi kan kita juga nggak boleh lihat dari satu sisi. Karena pasti di antara rumah tangga, mungkin ada dua sisi," jelas Ayu Aulia.
"Nggak mungkin kan si bedaki ini selingkuh kalo misalnya yang ini (istri) tidak ngapa-ngapain," tandas mantan kekasih Zikri Daulay tersebut.
Sebelumnya Ayu Aulia disebut-sebut akan menjadi istri ketiga Dheri Hero Rianto. Kabar tersebut membuat Gege Fransiska yang punya tiga anak dari Dheri Hero Rianto merasa tersakiti.
Di sisi lain, Ayu Aulia belum memberikan komentar apa pun atas tudingan Gege Fransiska.
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
-
Kasus Narkoba Ubah Sikap Virgoun, Inara Rusli Akui Komunikasi Membaik?
-
Inara Rusli Bongkar Aturan Ketat Co-parenting dengan Virgoun
-
Kasus Narkoba Virgoun Bawa Hikmah, Hubungan Inara Rusli dan Mantan Suami Jadi Membaik
-
Inara Rusli Jalani Co-Parenting dengan Virgoun, Pesannya Simpel tapi Ngena!
-
Tak Puas di Bidang Kuliner, Ayu Aulia Buka Salon hingga Butik
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
-
SoftBank Sutradara Merger Dua Musuh Bebuyutan GoTo dan Grab
-
Pertamina Bentuk Satgas Nataru Demi Pastikan Ketersediaan dan Pelayanan BBM
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
Terkini
-
Hindari Wartawan, DJ Panda Pilih Langkahi Pembatas Besi Akses Masuk di Polda Metro Jaya
-
Erika Carlina Mau Damai dengan DJ Panda, Karena Dikhianati DJ Bravy?
-
Pamer 'Mata Batin', Momen Hangat Ruben Onsu dan Tantenya Keturunan Arab Curi Perhatian
-
DJ Bravy Selingkuh, Erika Carlina Ternyata Merengek Minta Dinikahi
-
Ryu Kintaro Tantang Rafathar Duel di Ring, Warganet: Pewaris vs Pewaris
-
Dijebak Kru yang Ternyata Intel BNN, Detik-Detik Andika Kangen Band Ditangkap
-
Dituduh Provokasi, Putri Delina Pamer Bukti Dimaki Pendukung Azizah Salsha Saat Padel Wars
-
Bertemu 3 Bocah Kosong, Anies Baswedan Nurut Diajari Salam Aneh Catheez hingga Dipanggil Abah
-
Raisa Akrab dengan Ariana Grande di Premiere Film Wicked: For Good, Bawa Oleh-Oleh Buat Zalina
-
6 Potret Tom Felton Kembali Jadi Draco Malfoy di Broadway, Emosional!