Suara.com - Selebgram Caca Novita menjelaskan bentuk keterlibatan di pembuatan film porno buatan rumah produksi Kelas Bintang usai diperiksa di Polda Metro Jaya, Selasa (19/9/2023).
Ia sendiri membenarkan pernah tampil di dua judul film garapan Irwansyah selaku sutradara.
"Saya cuma dua judul," ujar Caca Novita.
Sama seperti sebagian besar pemeran, Caca Novita mendapat tawaran main di film buatan rumah produksi Kelas Bintang dari DM Instagram.
"CN ini ceritanya di-DM oleh seseorang yang mengatasnamakan itu adalah PH, rumah produksi. Nah setelah ditawarkan, katanya film ini legal, aman, segala macem," jelas pengacara Caca Novita, Acong Latif.
Caca Novita mulanya berpikir bahwa isu seksual dalam alur cerita film buatan rumah produksi Kelas Bintang cuma sisipan layaknya kisah-kisah drama religi. Ia pun mau menerima tawaran bermain di sana.
"Saya pikir kayak cerita religi pintu berkah gitu," kata Caca Novita.
"Karena sesuai dengan harapan CN ini tentunya, dia akhirnya mau untuk dateng. Suruh dateng itu katanya untuk casting," timpal Acong Latif.
Namun setelah sampai di lokasi syuting, Caca Novita mengaku langsung dipaksa beradegan vulgar. Meski sebatas trik kamera, Caca sempat menolak karena hal itu di luar perkiraannya.
Baca Juga: 12 Pemeran Film Porno Kelas Bintang Sudah Diperiksa Polisi, Siskaeee Tunggu Giliran Pekan Depan
"Dia sempat mau nolak, bukan dia diam. Dia menolak, dia tidak mau," jelas Acong Latif.
Penolakan Caca Novita memancing amarah perwakilan pihak rumah produksi Kelas Bintang yang menawarkannya tampil di film buatan mereka.
Caca yang tak mau memperpanjang masalah akhirnya terpaksa menerima tuntutan beradegan layaknya di film panas.
"Yang ngajak atau yang menghubungi CN ini sempat marah karena dia menolak. Akhirnya karena dia perempuan, sendiri datang ke situ, dia tidak bisa menolak dan syuting jadi pemeran di situ," papar Acong Latif.
Dari setiap judul film yang dibintangi, Caca Novita dibayar di kisaran Rp2 juta. Ia enggan membeberkan secara rinci.
"Kisarannya sampai segitu lah," ucap Caca Novita.
Berita Terkait
-
Virly Virginia Ngaku Dibayar Murah Saat Main Film Porno Buatan Kelas Bintang: Saya Dijebak Irwansyah
-
Ujang Ronda Cuma Dibayar Rp500 Ribu Bintangi Film Esek-Esek: Nafkah untuk Anak Bini Pas Covid
-
Meli 3GP Ngaku Dipaksa Irwansyah Bintangi Film Bokep, Dibayar Rp1 Juta untuk Sekali Syuting
-
Para Pemain Film Bokep Lokal Jalani Tes Urine, Polisi: Ada Dugaan Pemakaian Narkoba
-
12 Pemeran Film Porno Kelas Bintang Sudah Diperiksa Polisi, Siskaeee Tunggu Giliran Pekan Depan
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Bukan Horor, Film 'Pesugihan Sate Gagak' Malah Jadi Ajang Tahan Tawa Yoriko Angeline
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka