Suara.com - Artis Lucinta Luna kerap membuat kontroversi. Kali ini Lucinta Luna mengaku tengah mengandung anak dari sang kekasih, Alan Boltian.
Bahkan Lucinta Luna mengklaim kandungannya mencapai 6 minggu atau sekitar 1,5 bulan.
Dalam akun Instagramnya, Lucinta Luna mengunggah potret diri seraya memegang perut buncitnya. Lucinta Luna tampak memakai dres hitam tanpa lengan dan memakai bando.
Melalui keterangan fotonya, Lucinta Luna menuliskan pesan untuk calon bayinya.
"tenang yah anakkuh sayang," tulis Lucinta Luna yang dikutip Suara.com, Minggu (1/10/2023).
Lucinta Luna juga mengklaim auranya terpancar saat mengandung bayinya. Ia berjanji akan merawat bayinya.
"Aura BumiL begitu cantik terpancar ketika mengandung anak2 kami … dan Mamalomeh akan berjuang terus merawatmu nakk Baby Salmon dan Octopus," papar Lucinta Luna.
"Mamalomeh pengen kalian stelah besar nanti jadi orang yang sukses yang bisa bikin bangga Papa Alan dan Mamalomeh … ," sambungnya.
Unggahan Lucinta Luna tersebut langsung dibanjiri komentar netizen. Netizen ramai-ramai salah fokus dengan bentuk perut Lucinta Luna tak seperti wanita hamil kebanyakan. Bahkan netizen menyebut perut Lucinta Luna berbentuk kotak.
Baca Juga: Lucinta Luna Lakukan Maternity Shoot, Penampilannya Dirujak: Kayak Pakai Kain Kafan
"Kok bentuk hamil nya petak bang," kata akun @dia***.
"Ini cuma aku yg lihat atau yg lain jg gtu liatnya , perutnya kek kotak dan ga nyatu ke pinggang gtu ga sih ," kata akun @tan***.
"Kok perutnya kotak kak?," papar akun @dhi***.
"Mas itu benaran hamil apa gimana kok bentuknya beda ya," ucap akun @vie***.
"kok bentuk perutnya kotak ," kata akun @ayu***.
"Perutnya petak bukan bulet kK " papar akun @sel***.
Berita Terkait
-
Dear Netizen, Lucinta Luna Capek Kehamilannya Dihujat, Kini Merengek Ingin Pindah Negara
-
Lucinta Luna Klaim Perutnya Geser ke Belakang Gara-gara Jatuh: Baby Octopus Lincah Banget Bisa Kayang
-
Profil dan Agama Lucinta Luna yang Viral Muntah Darah Bercampur Paku
-
Profil dan Agama Lucinta Luna: Kini Ngaku Hamil Baby Salmon dan Octopus
-
Video Lucinta Luna Muntah Darah Bercampur Paku, Malah Dibilang Sakaratul Maut
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
-
Mahfud MD Bongkar Sisi Lain Sri Mulyani: Sebut Eks Menkeu 'Terlalu Protektif' ke Pegawai Bermasalah
Terkini
-
Apa Itu Ganja dan Ekstasi yang Positif Dipakai Onadio Leonardo?
-
Sinopsis Zomvivor, Serial Zombie Thailand Bertabur Bintang Ganteng dan Trending di Netflix
-
Aileen: Queen of the Serial Killers Baru Tayang di Netflix, Kisah Nyata PSK Jadi Pembunuh Berantai
-
Malam Ini di Trans TV: Nostalgia Aksi Bareng Clint Eastwood dan Charlie Sheen di The Rookie
-
Ghost Rider: Spirit Of Vengeance: Misi Rahasia Nicolas Cage di Eropa Timur, Malam Ini di Trans TV
-
Gugatan Cerai Raisa Terancam Ditolak Hakim, Ini Alasannya
-
Dari Kandang Sapi ke Kerajaan Bisnis: Intip Kisah Inspiratif Shofi WJ alias Mba Madura yang Viral
-
Rumah dan Kliniknya Banjir Karangan Bunga Berisi Fitnah, Dokter Oky Pratama Lapor Polisi
-
Ria Ricis Ketakutan Dijodoh-jodohkan dengan Na Daehoon
-
Pesan Haru Onadio Leonardo untuk Istri saat Digiring Polisi