Suara.com - Komedian Yadi Sembako kembali menghadapi perkara hukum. Masih soal cek kosong, kali ini hadir dari EO (event organizer) yang lain bernama Ade Amelia Napitupulu.
Ade Amelia Napitupulu melaporkan Yadi Sembako ke Polres Metro Tangerang Selatan pada Jumat (6/10/2023). Ia merupakan EO yang sempat mengurus acara launching perusahaan sang komedian dan Gus Anom di Agustus 2023.
"Aku sudah kerjakan beberapa, tapi kemudian dibatalkan dan diganti ke EO mas Adri yang kemarin (juga melaporkan)," kata Ade di Polres Metro Tangerang Selatan.
Namun kini bukan hanya Yadi Sembako yang dilaporkan. Sebab ada nama lain yakni Gus Anom dan Taufik.
"Karena yang ketemu sama saya mereka bertiga," tutur Ade.
Ade menerangkan, Yadi Sembako bersama yang lain awalnya mau mengadakan launching perusahaan dengan EO Ade Amelia Napitupulu.
Namun karena H-1 acara belum ada pembayaran, Ade Amelia Napitupulu memilih mundur. Sehingga yang menggantikannya adalah Muhammad Adri Permana.
Meski pekerjaannya diganti, Ade Amelia Napitupulu sudah menggelontorkan uang. Totalnya Rp 135 juta, dengan diberikan cek kosong Rp 85 juta.
"Pas mau dicairkan di bank, nggak bisa," ucap Ade.
Baca Juga: Yadi Sembako Sampai Diinfus Usai Dilaporkan Kasus Dugaan Penipuan Rp 198 Juta
Maka dari itu Ade Amelia Napitupulu melaporkan Yadi Sembako, Gus Anom dan Taufik atas dugaan penipuan.
Berita Terkait
-
Yadi Sembako Sampai Diinfus Usai Dilaporkan Kasus Dugaan Penipuan Rp 198 Juta
-
Jadi Tumbal Kasus Penipuan, Yadi Sembako Ogah Kerjasama Lagi bareng Gus Anom
-
Dituduh Gelapkan Uang Rp198 Juta, Yadi Sembako Tagih Tanggung Jawab dan Itikad Baik Gus Anom
-
Dilaporkan Atas Dugaan Penipuan, Ini Kata Yadi Sembako Soal Kasih EO Cek Kosong dan Mobil Sebagai Jaminan
-
Dilaporkan Kasus Penipuan, Yadi Sembako Masih Tunggu Tanggung Jawab Gus Anom
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Jennie Blackpink Borong Piala, Ini Daftar Lengkap Pemenang Golden Disc Awards 2026
-
Tommy Soeharto dan Tata Cahyani Kompak Dampingi, Ini Deretan Potret Siraman Darma Mangkuluhur
-
Sosok Puteri Modiyanti yang Curi Perhatian di Acara Siraman Darma Mangkuluhur
-
Dituduh Lakukan KDRT pada Jule, Na Daehoon Tegas Membantah: Saya Tak Pernah Lakukan Hal Memalukan
-
Usai Pengakuan Grooming Aurelie Moeremans, Roby Tremonti Mendadak Singgung Jerat Hukum Tokoh Fiktif
-
Bunga Zainal Geram Lihat Inara Rusli, Datang ke Podcast Tapi Tak Ada Penyesalan atas Kasus Poligami
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV