Suara.com - Amanda Manopo dan Aliando Syarief dipertemukan dalam film Indigo. Bukan hanya bergenre horor, tapi film ini juga disisipkan adegan ekstrem.
Penonton tampaknya harus bersiap menyaksikan sejumlah kengerian. Terutama, saat para pemainnya berhadapan dengan setan.
Sebut saja adegan dilempar ke kaca, hingga tertusuk pagar. Akan menjadi pemandangan yang membuat penonton memicingkan mata.
Lantas dengan hadirnya sejumlah adegan ini, apakah Aliando Syarief maupun Amanda Manopo sempat mengalami cedera?
"Cedera untungnya enggak ada. Pak Rocky Soraya (sutradara film Indigo) memberikan 100 persen pengamanan," kata Amanda Manopo di acara press screening film Indigo di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, Jumat (13/10/2023).
Amanda Manopo mencontohkan, adanya asuransi hingga ambulans membuat ia tenang melakoni adegan berbahaya. Bahkan sang artis sampai menawarkan adegan yang dianggap lebih dari permintaan sang sutradara.
"Padahal kita, pemain suka yang 'pak kalau begini lebih seru'. Terus kata pak Rocky, 'jangan aneh-aneh'," kata Amanda Manopo bercanda.
Sebagai gambaran, film Indigo mengisahkan Amanda Manopo berperan sebagai Zora, yang memiliki kemampuan indigo. Ia bersama sang adik, Ninda dengan kebiasaan serupa, harus menghadapi teror setan yang mau masuk ke tubuh mereka.
Meski harus menghadapi teror dari setan tersebut, Zora dibantu orang-orang di sekelilingnya. Beberapa di antaranya Seperti sang kekasih, Aksa (Aliando Syarief) Sekar (Sara Wijayanto).
Baca Juga: Arya Saloka dan Putri Anne Kepergok Belanja Bareng di Supermarket
Lalu seperti apa cerita selengkapnya dari film Indigo? Saksikan mulai 19 Oktober 2023 di bioskop
Berita Terkait
-
Arya Saloka dan Putri Anne Kepergok Belanja Bareng di Supermarket
-
Mustahil Amanda Manopo dan Arya Saloka Menikah, Ini Kata Denny Darko
-
Pahanya Dipegang-pegang, Amanda Manopo Pukul Tangan Aliando Syarief
-
Dandan ala Iblis, Amanda Manopo Dibilang Makin Mirip Bella Bonita
-
Aliando Syarief Ngaku Disantet, Gejalanya Aneh Banget
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Guncang Oscar 2026! 6 Fakta Film Sinners Pecahkan Rekor dengan 16 Nominasi
-
Tangis Ressa Pecah, Berharap Diakui Denada sebagai Anak: Cuma untuk Ketenangan Hati
-
Intip Detail Gaun dan Makeup Ranty Maria saat Pemberkatan Nikah di Bali: Glam in White!
-
Sering Dikirim Kopi, Tissa Biani Bongkar Sifat Dermawan Lucky Element yang Jarang Diketahui Publik
-
Bikin Element Mandiri, Jasa Besar Lucky Widja di Band Diungkap Sahabat
-
Kasus Penggelapan eks Admin Fuji Naik Sidik, Terungkap Ada Dugaan Sindikat Karyawan
-
Pihak Kepolisian Usut Kematian Lula Lahfah dengan Scientific Investigation
-
Sinopsis Suzzanna: Santet Dosa di Atas Dosa, Saat Dendam Lebih Kuat dari Iman
-
Keanu AGL Bongkar Sifat Asli Lula Lahfah: Tulus, Gak Milih-Milih Teman
-
Mischa Chandrawinata Sentil Mantan Arafah Rianti yang Nyesel Kasih Tas Mahal: Bukan Laki-Laki